DAMPAK HUKUM PENGANGKATAN ANAK PADA MASYARAKAT DESA TERANTANG KEC.TAMBANG KABUPATEN KAMPAR DITINJAU DARI HUKUM ISLAM

MUTASIR MUTASIR

Abstract


Penelelitian ini ditulis dengan latar belakang bahwa pengangkatan anak yang terjadi di desa Terantang Kecamatan Tambang Kabupaten dilakukan oleh sebagian masyarakat Terantang hanya berdasarkan kepada adat istiadat yang berlaku di daerah tersebut, sehingga terdapat beberapa  ketidak cocokan dengan hukum Islam. Padahal pengangkatan anak bisa menimbulkan dampak hukum yang beraneka ragam seperti dalam hal kewarisan, nasab, perwalian dan pergaulan sehari-hari antara anak angkat dan keluarga angkatnya.

Adapun tujuan penlitian ini adalah untuk mengetahui bagaimanakah dampak hukum yang ditimbulkan oleh pengangkatan anak yang terjadi pada  masyarakat desa Terantang. penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif yang bersifat deskriptif karena memaparkan obyek yang diteliti berdasarkan fakta actual. Sedangkan informan dalam penelitian ini berjumlah 7 kepala keluarga dengan menngunakan teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara, dokumentasi.

Hasil penelitian ini dapat disimpulkan bahwa pengangkatan anak oleh masyarakat desa Terantang Kec.Tambang Kab. Kampar ditinjau dari hukum Islam yang merubah nasab anak tersebut maka hukumnya haram. Sedangkan pengankatan anak yang mengiukuti aturan hukum Islam seperti dalam hal harta warisan, nasab, wasiat, perwalian dan pergaulan sehari-hari serta tidak merubah nasab anak maka sesungguhnya itu dibolehkan.

Keywords


Pengangkatan Anak dan Hukum Islam

Full Text:

PDF

References


Kamisa, Kamus Lengkap Bahasa Indonesia Modern, Jakarta: Balai Pustaka, 2005

Andi Syamsu Alam M. Fauzan, Hukum Pengangkatan Anak Perspektif Islam, Jakarta Kencana, 2008

Republik Indonesia, UU No 23/2002, Tentang Perlindungan Anak, pasal 39 ayat 1

Simorangkir JCT, Kamus Hukum, Jakarta Aksara Baru, 1987

brahim Anis, Abdul Halim Muntashir, al-Mu’jam al-Wasith, Jakarta: Majma’ al-Lughah al- Arabiyah, 1972

Chuzaimah T. Yanggo, A. Hafiz Anshary A.Z, Problematika Hukum Islam, Jakarta Pustaka Firdaus, 2002

Setiawan Budi Utomo, Fiqih Aktual, (Jakarta: Gema Insani, 2003

R, Soepomo, Bab-Bab Tentang Hukum Adat, Jakarta: PT Percetakan Penebar Swadaya, 2007

Tim Redaksi Pustaka Yustisia, Hukum Keluarga, Kumpulan Perundang-Undangan Tentang Kependudukan, KHI, Perkawinan, Percerain, KDRT dan Anak, Yogyakarta: Pustaka Yustisia, 2010

Al-Turmudzi, Sunan al-Turmuzy, Juz 1V, Beirut: Daar al-Fikr, 1984

Muhammad Amin, Ibnu Abidin, al-Duur al-Mukhtaar Wa Radd al- Muhtaar, (Beiruut, Daar al- Fikr, 1986

Depag RI, Kompilasi Hukum Islam Indonesia, Jakarta: 2000

Faturrahman, Ilmu Waris, Bandung, al-Ma’arif, 1994

Yusuf Qardawi, Ahli Bahasa Huamal Hamidi, Halal Haram Dalam Islam, Jilid I dan II, Surabaya: Bina Ilmu, 1982

Ziba Mir Hosseini, Perkawinan Dalam Kontroversi Dua Mazhab, Kajian Hukum Keluarga Dalam Isalm, Jakarta: ICIP, 2005

Muhammad Ali Ash-Shabuni, Pembagian Waris Menurut Islam, Jakarta: Gema Insani Press

Syarifuddin, Amir, Meretas Kebekuan Ijtihad, Isu-Isu Penting Hukum Islam Kontemporer Di Indonesia, Jakarta: Ciputat Press, 2002

Muhammad al-Khatib, Subut an-Nasab, (Jeddah: Daar al-Bayan, 1987

Abu Hamid Muhammad ibn Muhammad al-Ghazali, Ihya Ulumuddin, jilid III, Semarang: Toha Putera,

Ibnu Katsir, Tafsir Qur’an Al-Adzim, jilid III

Imam Thabari Jami’ul Bayan an Ta’wil Ayil Qur’an, Kairo, Dar as-Salam tahun 1428 H/2007 M

Bukhari, Shahih Bukhari Kitab Faraid, Bab “Barang siapa yang menisbatkan kepada selain bapaknya” jilid 4

Sayyid Sabiq, Fiqh al-Sunnah, Beiruut: Daar al-Kitaab al-Araby, 1987

Sumadi Suryabrata. Metodologi Penelitian, Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada, 1995

Ulber Silalahi, Metode Penelitian Sosial, Bandung: PT Refika Aditama, 2010

M. Burhan Bungin, Penelitian Kualitatif, (Jakarta: Kencana, 2010

Margono S, Metodologi Penelitian Pendidikan Komponen MKDK, Jakarta: PT. Rineka Cipta, 2007

Beni Ahmad Saebani, Metode Penelitian, Bandung: Pustaka Setia, 2008

Rinadi Surya Brata, Metodologi Penelitian, Jakarta : CV. Rajawali, 1991

Hadari Nawawi, Metode Penelitian Bidang Sosial, Yogyakarta: Gajah Mada University Pres, 1998

M. Diar, Perjuangan Rakyat Desa Terantang Pada Agresi Ke II, Skripsi, (Pekanbaru: UNRI Fak. Keguruan dan Ilmu Pendidikan, 1983 Arsip kantor kepala desa Terantang tahun 2014

UU. Hamidi, Beberapa Aspek Sosial Budaya Daerah Riau Pekanbaru, Pekanbaru: UIR Pres, 1993

W.A. Gerungan Dipl, Psikologi Sosial Suatu Ringkasan, Jakarta: Eresco, 1977




DOI: http://dx.doi.org/10.24014/an-nida.v41i2.4651

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Editorial Office Board :

LPPM Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau
Jl. HR. Soebrantas KM. 15,5 Panam - Pekanbaru

http://ejournal.uin-suska.ac.id/index.php/Anida/index

Creative Commons LicenseAn-Nida by http://ejournal.uin-suska.ac.id/index.php/Anida is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

View My Stats