Validitas Soal tipe Higher Order Thinking Skills (HOTS) untuk Memfasilitasi Kemampuan Numerasi Siswa Materi Bangun Ruang

Tuti Alawiyah, Yenita Roza, Maimunah Maimunah

Abstract


Kemampuan numerasi merupakan kemampuan yang penting dalam membekali siswa menghadapi tantangan Abad 21. Kemampuan numerasi berkaitan erat dengan kemampuan menganalisis, menginterpretasikan, menggunakan, dan mengkomunikasikan berbagai macam angka dan simbol matematika untuk memecahkan masalah dalam berbagai macam konteks kehidupan. Salah satu cara untuk melatihkan kemampuan numerasi yakni melalui pemberian soal Higher Order Thinking Skills (HOTS) yang sejalan dengan indikator kemampuan numerasi. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan soal tipe HOTS untuk memfasilitasi kemampuan numerasi siswa materi bangun ruang. Pengembangan ini merupakan yang dilakukan dalam dua tahapan yaitu preliminary  dan tahapan awal formative evaluation yaitu self evaluation dan expert review. Berdasarkan penilaian ketiga validator pada 30 butir soal tipe HOTS yang dikembangkan disimpulkan bahwa soal-soal tersebut sangat valid. Soal-soal ini layak untuk diujicoba dan diimplikasikan untuk mengetahui keefektifannya terhadap kemampuan numerasi siswa.


Full Text:

PDF

References


Adawiyah, N., Makki, M., & Nisa, K. (2023). Analisis Faktor Penyebab Rendahnya Kemampuan Numerasi Siswa. Journal of Classroom Action Research, 5(1), 239–244. https://doi.org/10.29303/jcar.v5i1.2845

Alfiatin, A. L., & Oktiningrum, W. (2019). Pengembangan Soal Higher Order Thinking Skills Berbasis Budaya Jawa Timur untuk Mengukur Penalaran Siswa SD. INDIKTIKA (Jurnal Inovasi Pendidikan Matematika), 2(1), 30–43.

Anggraini, K. E., & Setianingsih, R. (2022). Analisis Kemampuan Numerasi Siswa SMA dalam Menyelesaikan Soal Asesmen Kompetensi Minimum (AKM). MATHEdunesa, 11(3), 837–849. https://doi.org/10.26740/mathedunesa.v11n3.p837-849

Astuti, I., & Mering, A. (2022). Analisis Kemampuan Guru Sekolah Menengah Pertama Kota Pontianak Menyusun Soal Asesmen Kompetensi Minimal. Jurnal Education and Development, 10(1), 602–609.

Aulia, M. P., & Mutaqin, A. (2022). Pengembangan Instrumen Numerasi pada Konteks Pertanian untuk Siswa SMP. Jurnal Cendekia : Jurnal Pendidikan Matematika, 6(3), 2454–2466. https://doi.org/10.31004/cendekia.v6i3.1562

Delima, N., Kurniasih, I., Tohari, Hutneriana, R., Amalia, F. N., & Arumanegara, E. (2022). PISA dan AKM Literasi Matematika dan Kompetensi Numerasi (Nomor June). Unsub Press.

Evans, J., Yasukawa, K., Mallows, D., & Creese, B. (2017). Numeracy skills and the numerate environment: Affordances and demands. Adults Learning Mathematics: An International Journal, 12(1), 2017. https://www.ofgem.gov.uk/sites/default/files/docs/2014/03/assessment_document_published_1

Hamzah, A. (2019). Metode Penelitian & Pengembangan (Research & Development). Literasi Nusantara.

Han, W., Susanto, D., Dewayani, S., Pandora, P., Hanifah, N., Miftahussururi, Nento, M. N., Akbari, Q. S., & K. (2017). M. (2017). Materi Pendukung Literasi Numerasi. In Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan, Tim GLN Kemendikbud. (Vol. 8, Nomor 9).

Ismafitri, R., Alfan, M., & Kusumaningrum, S. R. (2022). Karakteristik HOTS (High Order Thinking Skills) dan Kaitannya Dengan Kemampuan Literasi Numerasi di Sekolah Dasar. Jurnal Riset Intervensi Pendidikan, 4(1), 49–55.

Izzatin, M., Kartono, K., Zaenuri, Z., & Dewi, N. R. (2022). Pengembangan Literasi Numerasi Siswa Melalui Soal HOTS. Prosiding Seminar Nasional Pascasarjana (PROSNAMPAS), 5(1), 630–634. https://proceeding.unnes.ac.id/index.php/snpasca/article/view/1541

Napsiyah, Nurmaningsih, & Haryadi, R. (2022). Analisis Kemampuan Numerasi Matematis Siswa Berdasarkan Level Kognitif pada Materi Kubus dan Balok. JagoMIPA: Jurnal Pendidikan Matematika dan IPA, 2(2), 45–59. https://doi.org/10.53299/jagomipa.v2i2.183

Nasrullah, Ainol, & Waluyo, E. (2022). Analisis Kemampuan Numerasi Siswa Kelas VII dalam Menyelesaikan Soal AKM (Asesmen Kompetensi Minimum) Kelas. Jurnal Theorems, 7(1), 117–124. https://doi.org/10.32832/jpg.v3i4.8122

Nudiati, D., & Sudiapermana, E. (2020). Literasi Sebagai Kecakapan Hidup Abad 21 Pada Mahasiswa. Indonesian Journal of Learning Education and Counseling, 3(1), 34–40. https://doi.org/10.31960/ijolec.v3i1.561

OECD. (2019). PISA results 2018: combined executive summaries. https://www.oecd.org/pisa/Combined_Executive_Summaries_PISA_2018.pdf.

Patri, S. F. D., & Heswari, S. (2022). Analisis Kemampuan Numerasi Siswa Kelas VIII SMP Se-Kota Sungai Penuh Dalam Menyelesaikan Soal AKM. Jurnal Muara Pendidikan, 7(2), 232–237. https://doi.org/10.52060/mp.v7i2.919

Purwasih, R., Sari, N. R., & Agustina, S. (2018). Analisis Kemampuan Literasi Matematika Dan Mathematical Habits Of Mind Siswa SMP Pada Materi Bangun Ruang Sisi Datar. Numeracy, 5(1), 67–76. https://doi.org/10.46244/numeracy.v5i1.318

Pusmenjar. (2020). AKM dan Implikasinya pada Pembelajaran. In Pusat Asesmen Dan Pembelajaran Badan Penelitian Dan Pengembangan Dan Perbukuan Kementerian Pendidikan Dan KebudayaanPembelajaran Badan Penelitian Dan Pengembangan Dan Perbukuan Kementerian Pendidikan Dan Kebudayaan.

Puspendik Kemendikbud. (2019). Panduan Penilaian Tes Tertulis.

Puspendik Kemendikbud. (2021). Rapor Pendidikan Nasional Tahun 2021.

Ramadhani, Ansori, H., & Suryaningsih, Y. (2021). Pengembangan Soal Berbasis Higher Order Thingking Skill (HOTS) untuk Mengukur Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Kelas VIII SMP/MTs pada Materi Lingkaran. Jurmadikta, 1(3), 71–81. https://doi.org/10.20527/jurmadikta.v1i3.974

Rizki, L. M., & Priatna, N. (2019). Mathematical literacy as the 21st century skill. Journal of Physics: Conference Series, 1157(4). https://doi.org/10.1088/1742-6596/1157/4/042088

Suhady, W., & Roza, Y. (2020). Pengembangan Soal untuk Mengukur Higher Order Thinking Skill ( HOTS ) Siswa. Jurnal Gantang, 5(2), 143–150. https://doi.org/10.31629/jg.v5i2.2518

Tanujaya, B., & Mumu, J. (2020). Pengembangan Dan Analisis Soal Higher Order Thinking Skills Berbasis Alam Dan Budaya Papua. Journal of Honai Math, 3(2), 157–168. https://doi.org/10.30862/jhm.v3i2.146

Teresia, W. (2021). Asesmen Nasional 2021. Guepedia.

Tessmer, M. (1993). Planning and Conducting Formative Evaluations (1st ed.). Routledge. https://doi.org/10.4324/9780203061978

Winarti, Hairida, & Lestari, I. (2021). Deskripsi Kemampuan Guru Membuat Soal Berdasarkan Pada Kurikulum 2013 di Sekolah Menengah Atas Kabupaten Landak. Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan, 7(2), 108–115. https://doi.org/10.5281/zenodo.4659018

Yunarti, T., & Amanda, A. (2022). Pentingnya Kemampuan Numerasi Bagi Siswa. Seminar Nasional Pembelajaran Matematika, Sains dan Teknologi, 2(1), 44–48. http://e-jurnal.fkip.unila.ac.id/index.php/SINAPMASAGI/article/view/92




DOI: http://dx.doi.org/10.24014/juring.v6i3.24764

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Juring (Journal for Research in Mathematics Learning)

Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau

 

Indexed by:

     

 

View My Stats

 

Flag Counter