Inovasi Kepala Sekolah dalam Mengembangkan Model Pembelajaran “Hand on Learning” di SMP Muhammadiyah 8 Wonongiri

Permai Dwiki Maradon, Mohamad Ali

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji inovasi yang telah dilakukan oleh kepala sekolah dalam menerapkan model pembelajaran hand on learning di SMP Muhammadiyah 8 Wonogiri. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif deskriptif dengan sumber data penelitian diperoleh melalui observasi dan wawancara. Observasi dilakukan langsung di sekolah dengan melakukan pengamatan terhadap proses pembelajaran peserta didik yang sedang berjalan, kemudian wawancara dilakukan kepada kepala sekolah serta para guru yang terlibat dalam proses pembelajaran peserta didik. Hasil penelitian yang didapat menjelaskan bahwa model pembelajaran yang diterapkan di sekolah tersebut kebanyakan masih berupa model klasikal yaitu pembelajaran di kelas dengan lebih banyak teori daripada praktik yang kemudian dirasa tidak efektif karena peserta didik kurang mampu menggali pengalaman dalam pembelajaran dimana hal tersebut lebih mudah didapat ketika dipraktikkan secara langsung. Maka dari itu, muncul ide dan inovasi kepala sekolah sebagai pemimpin atau leader di sekolah tersebut untuk segera merealisasikan terobosan baru dalam mengembangkan model pembelajaran agar lebih efektif serta dapat diterima dan dipahami oleh peserta didik. Inovasi tersebut yaitu dengan menerapkan model pembelajaran hand on learning yang mana dalam realisasinnya dinilai sudah cukup efektif sehingga mampu untuk meningkatkan kualitas  sekolah menjadi jauh lebih baik.

TRANSLATE with xEnglishArabicHebrewPolishBulgarianHindiPortugueseCatalanHmong DawRomanianChinese SimplifiedHungarianRussianChinese TraditionalIndonesianSlovakCzechItalianSlovenianDanishJapaneseSpanishDutchKlingonSwedishEnglishKoreanThaiEstonianLatvianTurkishFinnishLithuanianUkrainianFrenchMalayUrduGermanMalteseVietnameseGreekNorwegianWelshHaitian CreolePersian   TRANSLATE with COPY THE URL BELOW BackEMBED THE SNIPPET BELOW IN YOUR SITE Enable collaborative features and customize widget: Bing Webmaster PortalBack

Keywords


Inovasi Kepala sekolah Model pembelajaran

References


(Administrasi Pendidikan, 2016)Administrasi Pendidikan, J. (2016). Kepemimpinan Kepala Sekolah Dalam Meningkatkan Kinerja Guru Pada Sma Negeri 4 Wira Bangsa Meulaboh Dan Sma Negeri 3 Meulaboh. Pascasarjana Universitas Syiah Kuala, 14(1), 32.

Fitriana, R. (2014). No 主観的健康感を中心とした在宅高齢者における 健康関連指標に関する共分散構造分析Title. Procedia Manufacturing, 1(22 Jan), 1–17.

Hanim, Z., & Wazir, A. (2022). Gaya Kepemimpinan Kepala Sekolah dalam Peningkatan Efektivitas Kerja Guru di SMP Kabupaten Kutai Timur. Jurnal Ilmu Manajemen Dan Pendidikan (JIMPIAN), 2(1), 1–6. https://doi.org/10.30872/jimpian.v2i1.455

Ika Zulfika, & Muhamamd Dahlan. (2024). Penggunaan Model Pembelajaran Berbasis Hands-on untuk Meningkatkan Keterampilan Menulis Paragraf Deskripsi pada Kelas X SMAN 9 Gowa. Katalis Pendidikan : Jurnal Ilmu Pendidikan Dan Matematika, 1(1), 59–71. https://doi.org/10.62383/katalis.v1i1.573

Indrawati. (2011). Perencanaan Pembelajaran Fisika: Model-model Pembelajaran. PMIPA FKIP Universitas Jember, 1.1-5.16.

Kelingi, S. (1990). KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH Syafrida. 679.

Kurnia, E. R., Herawati, N., & Makmur, M. (2022). Penerapan Problem Based Learning Untuk Meningkatkan Keaktifan Peserta Didik Pada Mata Pelajaran Kimia. Jurnal Pendidikan Dan Profesi Keguruan, 2(1), 99. https://doi.org/10.59562/progresif.v2i1.30229

Kurniati, R. (2020). HIJRI-Jurnal Manajemen Pendidikan dan Keislaman. Jurnal Manajemen Pendidikan Dan Keislaman, 9(2), 29–38.

Pipit Muliyah, Dyah Aminatun, Sukma Septian Nasution, Tommy Hastomo, Setiana Sri Wahyuni Sitepu, T. (2020). 済無No Title No Title No Title. Journal GEEJ, 7(2), 269–277.

Purwanto, A., Tukiran, M., Asbari, M., Hyun, C. C., Santoso, P. B., & Wijayanti, L. M. (2020). Model kepemimpinan di lembaga pendidikan: a schematic literature review. Journal of Engineering and Management Science Research (JIEMAR), 1(2), 255–266. https://journals.indexcopernicus.com/search/article?articleId=2660964

Rahmawati, F. D., Firdaus, A., & Saksana, J. C. (2023). Kepemimpinan Kepala Sekolah Dalam Peningkatan Kinerja Profesional Guru (Studi Pada Sdit As Saman Kecamatan Jati Agung Kabupaten Lampung Selatan) | Jurnal Ilmiah Ekonomi, Manajemen dan Bisnis. 4(2), 69–80. https://jurnal.stieganesha.ac.id/index.php/ekmabis/article/view/87

Sumarni, E. (2017). Implikasi kepemimpinan distributed kepala sekolah menengah atas negeri sendawar terhadap peran kepala sekolah. Jurnal Pendas Mahakam, 2(3), 224–239.

Tibahary, A. R. (2018). Model-Model Pembelajaran Inovatif Muliana. Scolae: Journal of Pedagogy, 1(03), 54–64.

Wahyuni Christiany Martono, Heni, L. A. K. (2019). IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN EXPERIENTAL LEARNING SEBAGAI BAGIAN DARI PROGRAM SEKOLAH RAMAH ANAK FKIP PG - PAUD Universitas Palangka Raya Email : Wahyuni@fkip.upr.ac.id IMPLEMENTATION MODEL OF EXPERIENTIAL LEARNING LEARNING AS A. 159–167.




DOI: http://dx.doi.org/10.24014/idj.v8i1.36055

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Dipublikasikan oleh:

Center for Instructional Development (CiD)
Universitas Islam Negeri  Sultan Syarif Kasim Riau
Jalan H. R. Soebrantas KM. 15.5, Simpangbaru, Tampan
Pekanbaru - 28293
email: cidftkuinsuska@gmail.com
 
Diindeks oleh:

     
  

Lisensi Creative Commons
Instructional Development Journal disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional.