Strategi Inovatif Guru Dalam Meningkatkan Kemampuan Membaca Al-Qur’an di TPQ Jami’atul Ichwan Dalangan Sukoharjo

Siti Choiriyah, Mutohharun Jinan

Abstract


Abstract: TPQ Masjid Jami'atul Ichwan located in Dalangan hamlet, Klaseman, Gatak, Sukoharjo is one of the non-formal Islamic educational institutions that plays an important role in developing proficiency in reading the Qur'an in the environment of children and adolescents because parents still lack understanding of how to read the Qur'an properly and correctly. So many students still lack the ability to read the Qur'an. The purpose of this study aims to analyze the effectiveness of innovative strategies implemented and also the factors that become supporters and obstacles to carrying out these strategies, so that they can be used as recommendations for the development of better teaching methods in the future. This study is a type of qualitative research with data collection techniques, namely observation, interviews and documentation. Data analysis uses data reduction, presentation and conclusion drawing. Checking data validity using source triangulation and theory triangulation. The results of this study are the teacher's innovative strategies in developing the ability to read the Qur'an at TPQ Jami'atul Ichwan Dalangan, starting from individual and group approaches, the use of iqro', talaqqi and simakan methods, the use of interactive learning media, periodic practice and evaluation activities, learning tajweed in stages, providing motivation and appreciation, parental involvement, to building a conducive learning environment.

Abstrak: TPQ Masjid Jami'atul Ichwan yang terletak di dusun Dalangan, Klaseman, Gatak, Sukoharjo adalah salah satu lembaga pendidikan Islam non-formal yang berperan penting untuk mengembangkan kemahiran dalam baca Al-Qur'an di lingkungan anak-anak dan remaja dikarenakan para orang tua yang masih minim pemahaman tentang cara baca Al-Qur'an yang baik dan benar. Begitu banyak santri yang masih kurang kemampuannya dalam membaca Al-Qur’an. Tujuan penelitian ini bertujuan untuk menganalisis efektivitas strategi inovatif yang diterapkan dan juga faktor yang menjadi pendukung maupun penghambat untuk menjalankan strategi tersebut, sehingga dapat dijadikan rekomendasi untuk pengembangan metode pengajaran yang lebih baik di masa depan. Dalam penelitian ini merupakan jenis penelitian kualitatif dengan teknik pengumpulan data yaitu observasi, wawancara dan dokumentasi. Analisis data menggunakan reduksi data, penyajian dan penarikan kesimpulan. Mengecek validitas data menggunakan triangulasi sumber dan triangulasi teori. Hasil penelitian ini adalah strategi inovatif guru dalam mengembangkan kemampuan membaca Al-Qur’an di TPQ Jami’atul Ichwan Dalangan, mulai dari pendekatan individual dan kelompok, penggunaan metode iqro’, talaqqi dan simakan, pemanfaatan media pembelajaran interaktif, kegiatan praktik dan evaluasi yang dilakukan berkala, pembelajaran tajwid secara bertahap, pemberian motivasi dan penghargaan, keterlibatan orang tua, hingga membangun lingkungan belajar yang kondusif.


Keywords


Strategi Inovatif, Guru, Kemampuan Membaca Al-Qur’an, TPQ

References


Adlini, M. N., Dinda, A. H., Yulinda, S., Chotimah, O., & Merliyana, S. J. (2022). Metode Penelitian Kualitatif Studi Pustaka. Edumaspul: Jurnal Pendidikan, 6(1), 974–980. https://doi.org/10.33487/edumaspul.v6i1.3394

Ahdiah. (2023). Upaya Guru TPA dalam Meningkatkan Kemampuan Membaca Al-Qur’an Santri TPA Ashabul Yamin Kab. Banjar. Jurnal Darussalam: Jurnal Ilmiah Dan Sosial, 24(02), 15–24.

Ali Mahfud, & Sobar Al Ghazal. (2022). Peningkatan Kemampuan Membaca Al-Qur’an Menggunakan Metode Iqro di TPQ X Rengasdengklok Karawang. Jurnal Riset Pendidikan Agama Islam, 109–114. https://doi.org/10.29313/jrpai.v2i2.1482

Ali Muhsin. (2019). Peran Guru Dalam Upaya Meningkatkan Kualitas Baca Tulis Al-Qur’an Di Tpq Miftahul Ulum Nglele Sumobito Jombang. Al Murabbi, 4(2), 177–200. https://doi.org/10.35891/amb.v4i2.1441

Anjani, R. Y., & Tasdiq, H. (2019). Upaya Guru dalam Meningkatkan Kemampuan Membaca Al-Qur’an pada Anak TPQ Al-Hidayah 1 Dusun Tugasari. Al-I’tibar : Jurnal Pendidikan Islam, 6(1), 28–33. https://doi.org/10.30599/jpia.v6i1.555

Arintistia, N., & Acmad Kholik, J. (2022). Inovasi Pembelajaran Menulis Huruf Hijaiyah Di TPQ As-Syifa Bangsal. Kontribusi: Jurnal Penelitian Dan Pengabdian Kepada Masyarakat, 2(2), 75–82. https://doi.org/10.53624/kontribusi.v2i2.63

Aziz, R. F., Wahid, T. M., & Suhendi, E. (2023). Strategi Guru PAI dalam Meningkatkan Kemampuan Membaca Al-Quran di MA Al-Mufassir. JIIP - Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, 6(12), 9994–10000. https://doi.org/10.54371/jiip.v6i12.2486

Fajri, A., & Ikhlas, A. (2023). Strategi Guru Ngaji dalam Meningkatkan Kemampuan Membaca Al-Qur’an Santri di TPQ Babul Falah. Asian Journal of Islamic Studies and Da’wah, 1(2), 407–416. https://doi.org/10.58578/ajisd.v1i2.2116

Fitriani, Z. (2018). Strategi Guru PAI dalam Meningkatkan Minat Membaca dan Menghafal Al-Qur’an Pada Siswa di Sekolah Dasar Negeri 31 Pagaralam. Muaddib: Islamic Education Journal, 1(1), 53–62. https://doi.org/10.19109/muaddib.v1i1.3045

Hadinata, S. (2021). Implementasi Pembelajaran Al-Qur’an Dengan Metode Ummi terhadap Kemampuan Membaca Al-Qur’an Bagi Anak Usia 7-13 Tahun. Ta’dib: Jurnal Pendidikan Islam Dan Isu-Isu Sosial, 19(1), 60–79. https://doi.org/10.37216/tadib.v19i1.423

Hariandi, A. (2019). Strategi Guru Dalam Meningkatkan Keterampilan Membaca Alquran Siswa Di SDIT Aulia Batanghari. Jurnal Gentala Pendidikan Dasar, 4(1), 10–21. https://doi.org/10.22437/gentala.v4i1.6906

Hilda, P. A. (2023). Strategi Guru Dalam Meningkatkan Kemampuan Membaca Al-Qur’an. Pedagogik: Jurnal Pendidikan Dan Riset, Vol. 1 No.(2), 196–202. https://doi.org/10.35940/ijrte.B1033.0982S919

Ida zahara Adibah, & Feny Widyawati. (2023). Strategi Guru Pendidikan Agama Islam DalamMengatasi Kesulitan Membaca Al-Qur’an SiswaDi Smk Islam Sudirman 1 Ambarawan TahunPelajaran 2022/2023. Jurnal Inspirasi, 7(2), 107–138.

Nisa, A. K., & Muhamad, D. H. (2023). Strategi Meningkatkan Kemampuan Baca Al-Qur’an Menggunakan Metode Qur’ani Sidogiri Di TPQ Assulthoniyah Kota Probolinggo. AL-AFKAR: Journal for Islamic Studies, 6(1), 373–386. https://doi.org/10.31943/afkarjournal.v6i1.498.

Nur, I. R., & Aryani, R. (2022). Upaya Meningkatkan Kemampuan Membaca Al-Qur’an Melalui Metode Iqra’ pada Santriwan/Santriwati TPQ Nurussholihin Pamulang Kota Tangerang Selatan. AKADEMIK: Jurnal Mahasiswa Humanis, 2(3), 100–110. https://doi.org/10.37481/jmh.v2i3.474

Rihhadatul Aisy, I., Asmahasanah, S., & Kamalludin. (2022). Peran Guru Mengaji Dalam Meningkatkan Kemampuan Membaca Iqro di TPA Mina Sawangan Depok. Rayah Al-Islam, 6(2), 155–162. https://doi.org/10.37274/rais.v6i2.606

Saleh, N. R., Syaikhon, M., Asmara, B., Saputri, T., & Machmudah. (2022). Peningkatan Kompetensi Pedagogik Guru dalam Pembelajaran Membaca Al- Qur’an dengan Metode Qiroati di TPQ Nurul Huda Gunung Gangsir Beji Pasuruan. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Nusantara, 3(2), 527–532. https://ejournal.sisfokomtek.org/index.php/jpkm/article/view/389

Siregar, A., Chairunnisa, A. M., & Syaifullah, M. (2022). Strategi Pembelajaran Baca Tulis Al-Qur’an dalam Meningkatkan Kemampuan Membaca dan Menulis Al-Qur’an pada Siswa Sekolah Dasar. Journal On Teacher Education, 3(3), 526–535. https://doi.org/https://doi.org/10.31004/jote.v3i3.5269

Sundari, K. (2015). Upaya Guru Mengaji Dalam Meningkatkan Kemampuan Membaca Al-Qur’an Pada Anak Usia 6-7 Tahun Di Desa Merpati Dusun Pauh …. Tarbiya Islamica, 3(2), 61–68. http://journal.iaisambas.ac.id/index.php/TarbiyaIslamica/article/view/1385%0Ahttp://journal.iaisambas.ac.id/index.php/TarbiyaIslamica/article/download/1385/1095

Wibawanti, J. M. W., Sa’adah, L., Azizah, N., Pamungkas, S., Zulfanita, Z., Rinawidiastuti, R., & Iskandar, F. (2023). Pemberdayaan Masyarakat Melalui Inovasi Pengolahan Pangan Berbasis Gula Jawa di Desa Jatirejo, Kaligesing, Purworejo. Taroa: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 2(2), 28–35. https://doi.org/10.52266/taroa.v2i2.1120




DOI: http://dx.doi.org/10.24014/idj.v7i2.31492

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Dipublikasikan oleh:

Center for Instructional Development (CiD)
Universitas Islam Negeri  Sultan Syarif Kasim Riau
Jalan H. R. Soebrantas KM. 15.5, Simpangbaru, Tampan
Pekanbaru - 28293
email: cidftkuinsuska@gmail.com
 
Diindeks oleh:

     
  

Lisensi Creative Commons
Instructional Development Journal disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional.