PENGARUH MANAJEMEN PEMBIAYAAN PENDIDIKAN DAN FASILITAS PEMBELAJARAN TERHADAP KINERJA GURU DI LINGKUNGAN YAYASAN PENDIDIKAN CENDANA PEKANBARU

Ernawati Ernawati, Zulfan Saam, Zulkarnain Zulkarnain

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh variabel bebas manajemen pembiayaan pendidikan (X1) dan fasilitas pembelajaran (X2) terhadap variabel terikat kinerja guru (Y), baik secara sendiri-sendiri (parsial), maupun bersama-sama (ganda). Pendekatan penelitian adalah metode kuantitatif dengan teknik analisis regresi. Responden penelitian adalah guru sekolah yang berada di lingkungan Yayasan Pendidikan Cendana Pekanbaru yang berjumlah 59 orang, seluruh anggota populasi dijadikan sebagai sampel.

Hasil penelitian adalah (1) Terdapat pengaruh manajemen pembiayaan pendidikan terhadap kinerja guru secara sangat signifikan dengan kekuatan pengaruh 25,90%. (2)  Terdapat pengaruh fasilitas pembelajaran terhadap kinerja guru secara sangat signifikan dengan kekuatan pengaruh 38,00%. Hal ini mengindikasikan bahwa sangat pentingnya pengelolaan fasilitas pembelajaran secara profesional dalam penyelenggaraan pendidikan, khsususnya dalam menunjang kualitas kinerja guru. (3) Terdapat pengaruh manajemen pembiayaan pendidikan dan fasilitas pembelajaran secara bersama-sama terhadap kinerja guru secara sangat signifikan dengan kekuatan pengaruh 49%. Hasil ini mengindikasikan pentingnya kedua faktor ini dalam menunjang kinerja guru.

Keywords


Manajemen Pembiayaan Pendidikan, Fasilitas Pembelajaran, Kinerja Guru

Full Text:

PDF

References


A. Hermino. 2013. Assesment Kebutuhan Organisasi Persekolahan Tinjauan Perilaku Organisasi Menuju Comphrehensive Multilevel Planning, Gramedia Pustaka Utama, Jakarta.

A. Tabrani Rusyan dkk., 2012. Upaya Meningkatkan Budaya Kinerja Guru, edisi revisi Dinamika Karya Cipta, Cianjur.

Abizar dkk. 2010. Buku Panduan Penelitian, UNP, Padang.

Akdon, dkk. 2017. Manajemen Pembiayaan Pendidikan, Remaja Rosdakarya Offset, Bandung.

Akhmad Sudrajat. 2010. Konsep Pengambilan Keputusan Dalam Manajemen Pendidikan, http://Akhmadsudrajat.wordpress.com. diakses tanggal 2 Februari 2020.

Barnawi dan M. Arifin. 2013. Mengelola Sekolah Berbasis Entrepreneurship, Ar Ruzz Media, Yogyakarta.

Budi Budaya. Manajemen Pembiayaan Pendidikan Pada Sekolah Dasar yang Efektif, Likhitaprajna, Jurnal Ilmiah, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Volume. 18, Nomor 1, 2015.

Choiriyah dan Ngismatul. Manajemen Sumber Daya Anggaran Keuangan Pendidikan, Jurnal Studi Agama dan Masyarakat.Vol 8, Nomor 1, Juni 2014.

Daeng Ayub Natuna, Wilson, 2018. Teacher’s Style of Optimism Public Senior High School Rimba Melintang, Rokan Hilir, Riau. Proceeding of the 2nd URICES 2, 840–47.

Dedi Achmad Kurniady. 2010. Pengelolaan Pembiayaan Sekolah Dasar di Kabupaten Bandung, Disertasi, UPI, Bandung.

Dewi Utari, dkk. 2014. Manajemen Keuangan: Edisi Revisi Kajian Praktik dan Teori dalam Mengelola Keuangan Organisasi Perusahaan, Mitra Wacana Media, Jakarta.

Endang Tri Ekowati, Sunandar, Ngurah Ayu Nyoman M. Manajemen Pembiayaan Pendidikan Di Sekolah Dasar Islam Ar Rahmah Kecamatan Suruh. Jurnal Manajemen Pendidikan (JMP), Volume 8 Nomor 1 April 2019.

Ferdi W.P. Pembiayaan Pendidikan Suatu Kajian Teoritis Financing of Education a Theoritical Study, Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan. Vol 19. Nomor 4, Desember 2013.

Hamzah B. Uno, dan Nina Lamatenggo. 2014. Teori Kinerja dan Pengukurannya, Bumi Aksara, Jakarta.

I Made Putrawan.2011. Pengujian Hipotesis dalam Penelitian-Penelitian Sosial, Rineka Cipta, Jakarta.

Ibrahim Bafadal. 2006. Peningkatan Profesional Guru Sekolah Dasar:dalam kerangka Manajemen peningkatan mutu berbasis sekolah, Bumi Aksara, Jakarta.

Irien Violinda Anggraini. 2014. Pengaruh Budaya dan Iklim Organisasi terhadap Komitmen dan Kinerja Dosen Universitas IslamNegeri Sultan Syarif Kasim Pekanbaru, LPPM UIN Suska Pekanbaru, Pekanbaru.

John M. Bryson. 2004. Strategic Planning for Public and Nonprofit Organizations, Jossey-Bass, Mineapolis USA.

M. Hizbul Mufhin. 2015. Administrasi Pendidikan: Teori dan Aplikasi, Gema Nusa, Klaten.

Martopan Abdullah. Pengaruh Fasilitas Sekolah dan Motivasi Guru Terhadap Efektivitas Proses Mengajar di Madrasah Aliayah DDI Bontang, Jurnal Promosi. Vol.6. No. 2, 2018.

Masditou. Manajemen Pembiayaan Pendidikan Menuju Pendidikan yang Bermutu, Jurnal ANSIRU PAI Vol. 1 No. 2. 2017.

Mohamad Mustari. 2015. Manajemen Pendidikan, Raja Grafindo Persada, Jakarta.

Mulyasa. 2014. Manajemen Berbasis Sekolah, Remaja Rosdakarya Offset, Bandung.

___________. 2013. Manajemen Penelitian, Rineka Cipta, Jakarta.

Naceur Jabnoun. 2008. Islam and Management, edition 2, IIPH, Riyadh.

Nanang Fattah. 2012. Standar Pembiayaan Pendidikan, Remaja Rosdakarya Offset, Bandung.

Rohiat. 2012. Manajemen Sekolah, Refika Aditama, Yogyakarta.

Sudjana. 2010. Metode Statistika, Tarsito, Bandung.

Sugiyono. 2010. Statistika untuk Penelitian. Alfabeta, Bandung.

________. 2019. Metode Penelitian Pendidikan (Kuantitattif, Kualitatif, Kombinasi, R&D dan Penelitian Pendidikan), Alfabetta, Bandung.

Suharsaputra. 2013. Administrasi Pendidikan. Refika Aditama, Bandung.

Suharsimi Arikunto. 2006. Prosedur Penelitian, Edisi Revisi V, Rineka Cipta, Jakarta.

Suparlan. 2015. Manajemen Berbasis Sekolah (MBS) dari Teori sampai dengan Praktik, Bumi Aksara, Jakarta.

Syaiful Sagala. 2005. Manajemen Berbasis Sekolah dan Masyarakat “Strategi Memenangkan Persaingan Mutu”, Nimas Multima, Jakarta.

Trianto. 2010. Pengantar Penelitian Pendidikan bagi Pengembangan Profesi Pendidikan dan Tenaga Kependidikan, Kencana, Jakarta.




DOI: http://dx.doi.org/10.24014/idj.v4i1.12920

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Dipublikasikan oleh:

Center for Instructional Development (CiD)
Universitas Islam Negeri  Sultan Syarif Kasim Riau
Jalan H. R. Soebrantas KM. 15.5, Simpangbaru, Tampan
Pekanbaru - 28293
email: cidftkuinsuska@gmail.com
 
Diindeks oleh:

     
  

Lisensi Creative Commons
Instructional Development Journal disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional.