KONSEP RUKUN PADA MASYARAKAT MULTIKULTURAL DI DESA JRAHI KABUPATEN PATI

Islakhul Muttaqin

Abstract


Indonesia sebagai negara majemuk dan multicultural membutuhkan sikap toleransi untuk menjaga harmoni dan kestabilan negara. Konflik panjang antar umat beragama menjadikan isu penting dalam menjawab kerukunan beragama. Desa Jrahi menjadi poteret nyata berlangsunya kerukunana antar umat beragama. Dengan menggunakan pendekatan penelitian kualitatif, penelitian ini secara khusus menilik kehidupan beragama dan bermasyarakat di Desa Jrahi. Tokoh agama menjadi informan utama dalam penelitian ini. Terdapat tiga informan yaitu tokoh agama Islam, Kristen dan Buddha. Hasil penelitian menunjukkan bahwsannya masyarakat menjalankan prinsip-prinsip toleransi, melalui komuniksai terbuka, nilai-nilai budaya dan menjaga keutuhan masyarakat dari kontestasi politik. Upaya yang dilakukan oleh masyarakat Desa Jrahi tersebut akhirnya desa ini dinobatkan sebagai Desa Pancasila..

Keywords


Kerukunan Beragama, Multikultural, toleransi, desa Jrahi

Full Text:

PDF

References


Nasrullah, Adon. (2015). Agama dan Konflik Sosial: Studi Kerukunan Umat Beragama, Radikalisme dan Konflik Antarumat Beragama. CV. Pustaka Setia: Bandung

Casram Casram. (2016). Membangun Sikap Toleransi Beragama Dalam Masyarakat Plural. Wawasan: Jurnal Ilmiah Agama dan Sosial Budaya 1, no. 2 (hlm, 187–198).

Gimin Edi Susanto. (2008). Kisah dan Keajaiban Bulan Purnama. CV. Yanwreko Wahana Karya: Jakarta

Hanafi, Hasan. (2001). Agama, Kekerasan dan islam Kontemporer. Jendela Grafika: Yogyakarta

J. Casanova. (2008). Public Religions In The Modern World. Chicago University Press

Joachim,Wach. (1958). The Comparative Study of Religions. Columbia University Press: New York.

Madjid, Nurcholish. (2008). Cendikiawan dan Religiusitas Masyarakat. Penerbit Paramadina, Cetakan II: Jakarta

Middya Boty. (2017). Masyarakat Multikultural: Studi Interaksi Sosial Masyarakat Islam Melayu Dengan Non Melayu Pada Masyarakat Sukabangun Kel. Sukajadi Kec. Sukarami Palembang.

Ngainum Naim, Achmad Sauqi. (2008). Pendidikan Multi Kultural. Ar-Ruzz Media: Yogyakarta

Rasimin. (2016). Toleransi Dan Kerukunan Umat Beragama Di Masyarakat Randuacir. Interdisciplinary Journal of Communication

Shihab, M. Q. (2007). Tafsir Al-Mishbah (Vol. 1). Lentera Hati: Jakarta

Suyuti Pulungan J. (1994). Prinsip-Prinsip Pemerintahan dalam Piagam Madinah Ditinjau Dari Pandangan Al-Qur`an. Raja Grafindo Persada: Jakarta

Wahyuddin dkk. (2009) Pendidikan Agama Islam Untuk Perguruan Tinggi. PT Gramedia Widiasarana Indonesia: Jakarta.




DOI: http://dx.doi.org/10.24014/trs.v15i2.28237

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


LPPM UIN SUSKA Riau Jl. H.R. Soebrantas KM. 15,5 Panam – Pekanbaru

 E-mail: imam.hanafi@uin-suska.ac.id

Creative Commons LicenseToleransi by http://ejournal.uin-suska.ac.id/index.php/toleransi is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

View My Stats