Pengaruh Strategi Belajar Aktif Tipe Learning Tournament terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas VIII Putra SMP Nurul Ikhlas Padang Panjang Tahun Pelajaran 2019/2020

Lisa Deska Putri, Deswalantri Deswalantri, Haida Fitri

Abstract


Tujuan penelitian ini adalah  untuk mengetahui pengaruh strategi belajar aktif tipe Learning Tournament terhadap hasil belajar matematika siswa kelas VIII Putra di SMP Nurul Ikhlas Padang Panjang Tahun Pelajaran 2019/2020. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen dengan desain penelitian yang digunakan pra-eksperimen. Populasi dari penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VIII Pa.  Teknik pengambilan sampelnya adalah random sampling atau pengambilan secara acak. Sampel pada penelitian ini yaitu kelas VIII Pa 1 untuk kelas eksperimen dan kelas VIII Pa 2 sebagai kelas kontrolnya. Penelitian dilakukan sebanyak 4 kali pertemuan pada bulan Juli-Agustus 2019.  Instrumen penelitian ini berupa soal tes uraian untuk melihat sejauh mana kemampuan siswa kedua kelas sampel dalam menyerap informasi terhadap materi yang diajarkan. Teknik analisis data yang digunakan uji t. Berdasarkan analisis data diperoleh  thitung = 2,75 dengan ttabel = 1,68 sehingga dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh strategi belajar aktif tipe Learning Tournament terhadap hasil belajar matematika siswa di kelas VIII Pa SMP Nurul Ikhlas Padang Panjang Tahun Ajaran 2019/2020.


Full Text:

PDF

References


Amin, M., Mujasam, & Widyaningsih, S. W. (2015). Pengaruh Penggunaan Metode Learning Tournament Terhadap Prestasi Dan Motivasi Belajar Fisika Peserta Didik Sma Negeri Ii Manokwari Papua Barat. Jurnal Berkala Fisika Indonesia, 7(2), 28–38.

Andriawan, W. (2013). Penerapan Metode Pembelajaran Active Learning Tipe Learning Tournament untuk Meningkatkan Motivasi dan Prestasi Belajar Matematika. Jurnal Media Pendidikan Matematika “MPM,” 1(2), 102–106.

Djudin, T. (2013). Statistik Parametrik. Tiara Wacana.

Fitriah, R. A., & Ekohariadi. (2012). Pengaruh Metode Pembelajaran Lerning Tournament Terhadap Hasil Belajar Siswa di SMK Negeri 1 Sampang. Jurnal Pendidikan Teknik Elektro, 1(2), 1–6.

Hadi, S., & Novaliyosi. (2019). TIMSS Indonesia (Trends in International Mathematics and Science Study). Prosiding Seminar Nasional & Call For Papers Program Studi Magister Pendidikan Matematika Universitas Siliwangi, 562–569.

Hidayat, N., & Rahmawati, Y. (2012). Upaya Peningkatan Prestasi Belajar Siswa Melalui Pembelajaran Aktif Tipe Learning Tournament Pada Mata Pelajaran Matematika. Al-Bidayah, 4(1), 1–20.

Khodijah, N. (2014). Psikologi Pendidikan. PT. RajaGrafindo Persada.

Kusumadiputra, M. N., Agustini, K., & Pradnyana, G. A. (2017). Study Komparatif Model Pembelajaran Team Games Tournament ( TGT ) dan Learning Tournament Terhadap Motivasi dan Hasil Belajar Teknologi Informasi dan Komunikasi ( TIK ) Siswa Kelas XI SMA. Jurnla Nasional Pendidikan Teknik Informatika (JANAPATI), 6(1), 1–12.

Machmudah, U., & Rosyidi, A. W. (2016). Active Learning dalam Pembelajaran Bahasa Arab. UIN Maliki Malang.

Masril. (2017). Learning Tournament Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Peserta Didik Pada Pokok Bahasan Trigonometri Di Kelas XI MIPA 1 SMA Negeri 2 Pekanbaru. Perspektif Pendidikan Dan Keguruan, VIII(2).

Melvin L. Silberman. (2006). Active learning: 101 cara belajar siswa aktif.

MZ, Z. A. (2013). Perspektif gender dalam pembelajaran matematika. Marwah, XII(1), 14–31.

Nurlaili. (2016). Metode Learning Tournament Untuk Meningkatkan Kreativitas dan Hasil Belajar Siswa Kelas III Dalam Pembelajaran Pendidikan Agama Islam di SDN 17 Batang Anai Kab. Padang PAriaman. Jurnal Konseling Dan Pendidikan, 4(2), 20–28. http://jurnal.konselingindonesia.com/index.php/jkp/article/view/165/142

Pratiwi, I. (2019). Efek Program PISA terhadap Kurikulum di Indonesia. Jurnal Pendidikan Dan Kebudayaan, 4(1), 51–71. https://doi.org/10.24832/jpnk.V4i1.1157

Roza, M. (2016). Perbedaan Hasil Belajar Matematika Siswa Menggunakan Metode Belajar Aktif Tipe Learning Tournament dan Contract Learning Siswa Kelas X MAN Kajai Kab. Pasaman Barat. Jurnal Kepemimpinan Dan Pengurusan Sekolah, I(2), 137–146.

Sanjaya, W. (2013). Penelitian pendidikan. Prenada media Group.

Sudjana, N. (2005). Penilian hasil proses belajar mengajar. Remaja Rosdakarya.

Suherman, E. (2003). Strategi Pembelajaran Matematika Kontemporer. JICA UPI.

Supraptiningsih. (2018). Strategi Pembelajaran Learning Tournament: Implementasi Pada Mata Pelajaran Geografi Materi Peta di SMA Negeri 7 Kota Kediri. Jurnal PINUS, 4(1), 1–13. http://dx.doi.org/10.1186/s13662-017-1121-6%0Ahttps://doi.org/10.1007/s41980-018-0101-2%0Ahttps://doi.org/10.1016/j.cnsns.2018.04.019%0Ahttps://doi.org/10.1016/j.cam.2017.10.014%0Ahttp://dx.doi.org/10.1016/j.apm.2011.07.041%0Ahttp://arxiv.org/abs/1502.020

Suryabrata, S. (2004). Metodologi Penelitian. Raja Grafindo Persada.

Toyib, M., Rohman, N., & Sutarni, S. (2019). Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Model TIMSS Konten Bilangan Pada Siswa dengan Kecerdasan Logis-Matematis Tinggi. Kontinu: Jurnal Pendidikan Didaktik Matematika, 3(2), 64–80.

Trianto. (2011). Mendesain Model Pembelajaran Inovatif Progresif. Kencana Prenada Group.

Trias Wulandari, W., & Mundilarto, M. (2016). Pengembangan Perangkat Pembelajaran Fisika Aktif Tipe Learning Tournament Berbasis Local Wisdom Kabupaten Purworejo. Jurnal Cakrawala Pendidikan, 35(3), 365–377. https://doi.org/10.21831/cp.v35i3.10433

Wahyuni, U. T. (2019). Manfaat Metode Pembelajaran Learning Tournament (Turnamen Belajar) Mampu Meningkatkan Prestasi Belajar Pada Siswa Kelas VIII-C Semester Ganjil di SMP Negeri 3 Ngadirojo, Kab. Pacitan T.P 2017/2018. Edukasi Gemilang, 4(2), 75–81.

Widdiharti, R. (2008). Diagnosis Kesulitan Belajar Matematika SMP dan Alternatif Proses Remidinya. Pusat Pengembangan dan Pemberdayaan Pendidika dan Tenaga Kependidikan MAtematika.

Yusmin, E. (2017). Kesulitan Belajar Siswa Pada Pelajaran Matematika (Rangkuman dengan Pendekatan Meta-Etnography). Jurnal Visi Ilmu Pendidikan, 2119–2136.




DOI: http://dx.doi.org/10.24014/juring.v3i1.9046

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Juring (Journal for Research in Mathematics Learning)

Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau

 

Indexed by:

     

 

View My Stats

 

Flag Counter