Profil Kemampuan Pemahaman Relasional Ditinjau Dari Self-Efficacy Siswa

Rezi Ariawan, Sai'da Tamalla, Kafrina Kafrina, Erdawati Nurdin, Depi Fitraini

Abstract


Kemampuan pemahaman relasional memegang peranan penting dalam konsep matematika yang mengharuskan siswa mempunyai pemikiran kritis dan teliti. Sejalan dengan hal itu, pemahaman relasional didukung oleh seberapa besar efikasi diri (self-efficacy) yang dimiliki siswa. Oleh karena itu, maka dilakukan pandangan, gambaran dan ikhtisar yang memberikan fakta bagaimana pemahaman relasional dan efikasi diri saling berhubungan. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah tes (uji tes) dan non-tes (kuisioner dan wawancara).  Penentuan sampel menggunakan teknik non-probability sampling yaitu purposive sumpling, sehingga didapatkan kelas VIII.2 sebagai sampel. Teknik analisis data kualitatif menggunakan 4 cara yakni (1) pengolahan data terkait pengelompokkan kategori kemampuan pemahaman relasional siswa dan self-efficacy, (2) reduksi data terkait rangkuman data yang sudah diolah, (3) penyajian data, dan (4) penarikan kesimpulan/verifikasi. Hasil analisa data penelitian menemukan bahwa siswa yang memiliki kemampuan pemahaman relasional yang tinggi, ia juga memiliki self-efficacy yang tinggi pula. Begitupun sebaliknya, siswa yang memiliki kemampuan pemahaman relasional yang rendah, maka ia juga memiliki self-efficacy yang rendah pula. Sehingga,  berdasarkan pada analisa diatas,  menunjukan bahwa terdapat hubungan yang kuat antar kemampuan pemahaman relasional dengan self-efficacy siswa.


Full Text:

PDF

References


Atmaja, I. M. D. (2021). Koneksi Indikator Pemahaman Konsep Matematika dan Keterampilan Metakognisi. NUSANTARA : Jurnal Ilmu Pengetahuan Sosial, 8(7), Article 7. http://dx.doi.org/10.31604/jips.v8i7.2021.2048-2056

Fajar, P., & Aviani, Y. I. (2022). Hubungan Self-Efficacy dengan Penyesuaian Diri: Sebuah Studi Literatur. Jurnal Pendidikan Tambusai, 6(1), 2186–2194. https://doi.org/10.31004/jptam.v6i1.2912

Fauziyah, N. N., & Ismail, I. (2022). Profil Berpikir Relasional Siswa SMA dalam Menyelesaikan Masalah SPLTV Ditinjau dari Self Efficacy. MATHEdunesa, 11(3), 699–709. https://doi.org/10.26740/mathedunesa.v11n3.p699-709

Fianingrum, F., Novaliyosi, & Nindiasari, H. (2023). Kurikulum Merdeka pada Pembelajaran Matematika. EDUKATIF : Jurnal Ilmu Pendidikan, 5(1), 132–137.

Imaroh, A., Umah, U., & Asriningsih, T. M. (2021). Analisis Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Ditinjau dari Self Efficasy Siswa pada Materi Sistem Persamaan Linear Tiga Variabel. JPMI (Jurnal Pembelajaran Matematika Inovatif), 4(4), 843–856. https://doi.org/10.22460/jpmi.v4i4.p%25p

Mefiana, S. A., Herman, T., Hasanah, A., Samosir, C. M., & Melani, R. (2023). Pemahaman Matematis Siswa Ditinjau dari Daya Juang Produktif. Jurnal Cendekia : Jurnal Pendidikan Matematika, 7(3), Article 3. https://doi.org/10.31004/cendekia.v7i3.2552

Milati, M., & Winarti, A. (2024). Analisis Pemahaman Relasional Siswa dalam Menyelesaikan Masalah Matematika: Studi pada Siswa Menengah Kejuruan. Kognitif: Jurnal Riset HOTS Pendidikan Matematika, 4(1), Article 1. https://doi.org/10.51574/kognitif.v4i1.1346

Nafiah, M. N., Amin, S. M., & Rahaju, E. B. (2022). Berpikir Relasional: Pemecahan Masalah Geometri Berdasarkan Gaya Belajar siswa. JURNAL EDUCATION AND DEVELOPMENT, 10(1), 335–340.

Nani, D., Rezeki, S., & Herlina, S. (2019). Implementasi Model Pembelajaran Problem Based Learning untuk Meningkatkan Self Efficacy dan Hasil Belajar Matematika Siswa SMP. AKSIOMATIK: Jurnal Penelitian Pendidikan Dan Pembelajaran Matematika, 7(3), 57–65.

Nasution, S. H., Meiliasari, M., & Rahayu, W. (2024). Systematic Literature Review: Hubungan antara Self-Efficacy dengan Kemampuan Pemahaman Konsep Matematis Siswa. Konstanta : Jurnal Matematika Dan Ilmu Pengetahuan Alam, 2(2), 01–13. https://doi.org/10.59581/konstanta.v2i2.2943

Rokhmawati, L. N., & Rahayu, D. V. (2023). Mengoptimalkan Pemahaman Konsep Matematis Peserta Didik pada Materi Jarak Dalam Ruang Berbantuan Video Pembelajaran Berbasis Geogebra. Journal of Authentic Research on Mathematics Education (JARME), 5(1), Article 1. https://doi.org/10.37058/jarme.v5i1.6502

Sari, D. P., Yana, Y., & Wulandari, A. (2021). Pengaruh Self Efficacy dan Motivasi Belajar terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa MTs Al-Khairiyah Mampang Prapatan di Masa Pandemi COVID-19. Jurnal Ilmu Pendidikan (JIP) STKIP Kusuma Negara, 13(1), Article 1. https://doi.org/10.37640/jip.v13i1.872

Sari, S. F., Amrullah, A., Kurniati, N., & Azmi, S. (2022). Analisis Kemampuan Pemahaman Matematis Ditinjau dari Teori SKEMP Materi Segi Empat. Jurnal Ilmiah Profesi Pendidikan, 7(4), Article 4. https://doi.org/10.29303/jipp.v7i4.873

Shoimah, R. N., Syafi’aturrosyidah, M., & Hadya, S. (2021). Penggunaan Media Pembelajaran Kongkrit untuk Meningkatkan Aktivitas Belajar dan Pemahaman Konsep Pecahan Mata Pelajaran Matematika Siswa Kelas III MI Ma’arif NU Sukodadi Lamongan. MIDA : Jurnal Pendidikan Dasar Islam, 4(2), Article 2.

Sudrajat, S. (2022). Pemahaman Relasional dan Instrumental: Bagaimana Pengaruhnya dalam Pembelajaran Matematika ditinjau dari Pemecahan Masalah Matematis? ELIPS: Jurnal Pendidikan Matematika, 3(1), Article 1. https://doi.org/10.47650/elips.v3i1.393

Wirdania, W., Pathuddin, P., Lefrida, R., & Alfisyahra, A. (2024). Profil Pemahaman Konsep Matematika Siswa dalam Menyelesaikan Soal Persamaan Garis Lurus Ditinjau dari Self Efficacy. Jurnal Pendidikan Matematika : Judika Education, 7(1), Article 1. https://doi.org/10.31539/judika.v7i1.9414

Zaini, A. P., Nengsi, H. S. W., & Halki, M. F. I. (2023). Pengaruh Self Efficacy terhadap Kemampuan Pemahaman Relasional Mahasiswa Matematika. Jurnal Pendidikan Matemati




DOI: http://dx.doi.org/10.24014/juring.v7i2.25418

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Juring (Journal for Research in Mathematics Learning)

Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau

 

Indexed by:

     

 

View My Stats

 

Flag Counter