Pola Asuh Demokratis sebagai Upaya Menumbuhkan Kemandirian Anak di Panti Asuhan Dewi Aminah
Abstract
Penelitian ini dilatarbelakangi dari ketertarikan terhadap kemandirian anak yang hidup di Panti Asuhan Dewi Aminah Kota Pekalongan yang keseharian diasuh oleh orang tua ganti karena anak-anak yang di panti asuhan adalah anak yatim dan yatim piatu yang sudah tidak memiliki keluarga. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kemandirian anak usia dini 4-6 tahun yang hidup di panti asuhan, kecenderungan pola demokratis yang diterapkan di panti menjadi faktor utama anak-anak memiliki sifat kemandirian dalam menjalani kehidupan sehari-hari. Metode yang digunakan dalam research ini adalah pendekatan kualitatif deskriptif dengan teknik pengumpulan data menggunakan wawancara, observasi, dan dokumentasi. Setelah itu diproses melalui triangulasi data. Berdasarkan hasil penelitian anak-anak yang hidup di panti asuhan mempunyai kemandirian (autonomi) yang baik, dengan kemandirian ini anak akan terhindar dari sifat ketergantungan pada orang lain, yang terpenting adalah menumbuhkan keberanian dan motivasi anak untuk terus mengekspresikan pengetahuan baru. Hal ini tidak terlepas karena panti asuhan mengasuh anak menggunakan pola asuh demokratis, Pola asuh demokratis menjadikan karakteristik anak usia dini yang mandiri, serta dapat mengontrol dirinya untuk membangun hubungan baik dengan teman, mampu menghadapi stress, mempunyai minat terhadap hal-hal baru dan koperatif terhadap orang lain. Pola asuh tersebut menjadi pendorong terciptanya anak usia dini yang ada di panti asuhan guna memiliki kemandirian, salah satu kemandirian tersebut terlihat ketika anak-anak memakai baju, mandi, makan, bermain dan mampu bersosialisasi dengan kawan sejawat.
Full Text:
PDFReferences
Agency, Beranda dan Tridhonanto, Al. 2014. Mengembangkan Pola Asuh Demokratis. Jakarta: Gramedia.
Akmad Imam Muhadi. 2015. “Hubungan Pola Asuh Demokratis Terhadap Kemandirian Anak Di Taman Kanak –Kanak El-Hijaa Tambak Sari Surabaya.” Jurnal Pendidikan Islam 4 (1): 17.
Almutahar, Hasan, and Antonia Sasap Abao. n.d. “Pola Pengasuhan Anak Yatim Terlantar dan Kurang Mampu di Panti Asuhan Bunda Pengharapan (PABP) di Kecamatan Sungai Raya Kabupaten Kubu Raya,” 18. Jurnal Tesis PMIS-UNTAN-PSS-2014.
Anngreswari Ayu Dharmayanti dan Kwartarini Wahyu Yuniarti, 2006 . “Kemandirian Anak Usia 2,5 – 4 Tahun Ditinjau dari Tipe Keluarga dan Tipe Prasekolah,” Jurnal sosiosain. Jakarta : Indonesia.
A Tabi’in,. 2017. “Pengelolaan Pendidikan Karakter Disiplin Anak Usia Dini Studi Kasus di Al-Muna Islamic Preschool Semarang.” AWLADY: Jurnal Pendidikan Anak 3 (1).
Ahmad. Tabi’in, 2016. “Membangun Kreativitas Anak Melalui Permainan Tradisional Jawa.” MAGISTRA: Media Pengembangan Ilmu Pendidikan Dasar Dan Keislaman 7 (1).
Ahmad.Tabi’in, 2019. “Implementation of STEAM Method (Science, Technology, Engineering, Arts And Mathematics) for Early Childhood Developing in Kindergarten Mutiara Paradise Pekalongan” 02 (1): 14.
Al.,Tridhonanto. 2014. Mengembangkan Pola Asuh Demokratis. Jakarta: PT Elex Media Komputindo.
Agus Sujanto, dkk, 2004. Psikologi Kepribadian, Jakarta: Bumi Aksara.
B. Mathew dan Michael Huberman Miles. 1992. Analisis Data Kualitatif Buku Sumber Tentang Metode-metode Baru. Jakarta: UIP.
Beti Septiari. 2012. Mencetak Balita Cerdas dan Pola Asuh Orang Tua. Yogyakarta: Nusa Medika.
Depdiknas. Kamus Besar Bahasa Indonesia. edisi ketiga. Jakarta: Balai Pustaka.
Ervina and Ifdil Ifdil Rianti. 2018. “Kemandirian Anak Panti Asuhan.” SCHOULID: Indonesian Journal of School Counseling 3 (2).
Fathi. B. 2011. Mendidik Anak dengan Al Quran Sejak Janin. Jakarta: Grasindo.
Fitr Sriyani and Sariah Sariah. 2019. “Pola Asuh Orang Tua Terhadap Karakter Anak Di Raudhatul Athfal Al-Fityah Pekanbaru.” KINDERGARTEN: Journal of Islamic Early Childhood Education 1 (2).
Harbeng Masni, n.d. “Peran Pola Asuh Demokratis Orangtua Terhadap Pengembangan Potensi Diri Dan Kreativitas Siswa,” 17.
Idris Meity H., 2012. Pola Asuh Anak, Melejitkan Potensi dan Prestasi Sejak Usia Dini. Jakarta: Luxima.
Martinis Yamin dan Sabri Sanam Jamilah. 2010. Panduan Pendidikan Anak Usia Dini (Jakarta: GP Press.
Muhadi. 2015. Hubungan Pola Asuh DemokratisTerhadap Kemandirian Anak di Taman Kanak-Kanak El- Hija Tambak Sari Surabaya. Jurnal Pendidikan Islam. 4(1):43- 44.
Lexy J Moleong. 2005. Metodologi Penelitian Kualitatif, Bandung: Remaja Rosdakarya.
Meity Idris H.dkk. 2014. Menjadi Pendidik yang Menyenangkan dan Professional Implementasi pada Pendidikan Anak Usia Dini. Jakarta: LuximaIroh Siti Zahroh dan Ismia Unasiansari, 2011. Komunikasi dalam Pengasuhan (Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia.
Novan Ardy Wiyani & Barnawi, 2014. Format PAUD: Konsep, Karakteristik, & Implementasi Pendidikan Anak Usia Dini. Jogjakarta: Ar-Ruzz Media.
Restu Rina Tri Lestari, Arbaiyah Prantiasih, and Nuruddin Hady. n.d. “Peranan Panti Asuhan Dalam Membina Moral Anak Asuh Di Panti Asuhan Roudlatul Jannah Selopuro- BLITAR,” 12.
Rony Kountur. 2005. Metode Penelitian untuk Penulisan Skripsi dan tesis. Jakarta: PPM.
Siti Umairoh, 2018. “Perbedaan Pola Asuh Orang Tua Terhadap Kemandirian Anak.”. Jurnal Ilmiah Tumbuh Kembang Anak Usia Dini Golden Age.September 3 (3): 9.
Suryana. 2007. Tahap-tahapan Penelitian Kualitatif Mata Kuliah Analisis Data Kualitatif. Bandung: Universitas Pendidikan Indonesia.
Syamsu Yusuf LN. 2012. Psikologi Perkembangan Anak dan Remaja. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.
Wiyani. 2013. Bina Karakter Anak Usia Dini. Yogyakarta: AR-RUZZ Media.
DOI: http://dx.doi.org/10.24014/kjiece.v3i1.9581
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2020 KINDERGARTEN: Journal of Islamic Early Childhood Education
Diterbitkan oleh:
Program Studi Pendidikan Islam Anak Usia Dini Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Suska Riau
Jalan HR. Soebrantas KM 15,5, Simpang Baru, Tampan, Pekanbaru - Riau
email: jcie.piaud@uin-suska.ac.id
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.