Problematika Pelaksanaan Program Madrasah Diniyah Takmiliyah Wustha Al-Furqan Kandis

Nurhayati Zein, Murny Murny, Afrida Afrida, Mirawati Mirawati, Marwan Marwan

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pelaksanaan program Madrasah Diniyah Takmiliyah Wustha (MDTW) dan problem yang terjadi dalam proses pelaksanaannya. Data diambil di MDTW Al-Furqan yang diintegrasikan dengan SMP Negeri 5 Kandis Kabupaten Siak. Pelaksanaan penelitian menggunakan pendekatan kualitatif sedangkan data dihimpun melalui obervasi dan wawancara dengan guru yang mengajar di MDTW lokasi penelitian. Program MDTW yang diarahkan oleh pihak Pemerintah Kabupaten Siak telah dilaksanakan oleh kepala sekolah dan guru. Namun ditemukan problem yang dihadapi oleh guru dalam menjalankan program MDTW yaitu lokasi merupakan daerah terpencil, tidak adanya panduan administrasi yang baku, pasilitas sekolah yang tidak mendukung, bervariasinya latar belakang siswa dan guru, serta tidak ada pendampingan dan pelatihan kepada guru dari pihak pemerintah dan institusi terkait. Menindaklanjuti problem yang dihadapi, guru hanya melaksanakan sesuai dengan kemampuan yang dimiliki sehingga program tidak terlaksana dengan maksimal.

Keywords


Problematika; Program MDTW; SMP Negeri 5 Kandis

Full Text:

PDF

References


Aladdiin, H. M. F., & Ps, A. M. B. K. (2019). Peran Materi Pendidikan Agama Islam di Sekolah dalam Membentuk Karakter Kebangsaan. Jurnal Penelitian Medan Agama, 10(2).

Arianto, R. (2022). Permasalahan dalam Pembelajaran: Survey Kepustakaan. Jurnal Citra Pendidikan, 2(3), 550-554.

Djahid, M. (2016). Penyelenggaraan Pendidikan Madrasah Diniyah Takmiliyah di Ponorogo. Muaddib: Studi Kependidikan dan Keislaman, 6(1), 21-41.

Fikri, L. N. (2016). Dinamika Peninjauan Kurikulum Madrasah Diniyah Tarbiyatul Athfal (MDTA) Gontor. Muslim Heritage, 1(2), 287-306.

Hamzah, H. (2020). Kurikulum dan Pembelajaran: Panduan Lengkap bagi Guru Profesional. CV. Pilar Nusantara.

Hasim, W., Kusen, K., Hartini, H., & Daheri, M. (2021). Perencanaan Strategi Guru dalam Pembelajaran Pendidikan Agama Islam pada masa Covid-19. Edukatif: Jurnal Ilmu Pendidikan, 3(6), 3884-3897.

Hidayat, Y. (2022). Potensi Madrasah Diniyah Di Era Modern. Konferensi Nasional Studi Islam (KONASI), 1, 709-720.

Iru, L., & Arihi, L. O. S. (2012). Analisis penerapan pendekatan, metode, strategi, dan model-model pembelajaran. Yogyakarta: Multi Presindo.

Malik, A., & Narimo, S. (2019). Implementasi pendidikan agama Islam berbasis masyarakat di Temanggung. Profetika: Jurnal Studi Islam, 19(1), 6-12.

Marwah, Z. (2019). Peranan pendidikan agama islam dalam mengatasi dekadensi moral (studi kasus desa melati II kec. perbaungan kab. deli serdang). Jurnal Ilmiah Sosiologi Agama (JISA), 2(2), 117-137.

Pautina, A. R. (2018). Aplikasi Teori Gestalt Dalam Mengatasi Kesulitan Belajar Pada Anak. Tadbir: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 6(1), 14-28.

Rojii, M., Istikomah, I., Mahfud, C., Saifulloh, M., & Zuhair, M. (2020). Management of Integrated Madrasah Diniyah Curriculum Development at SD Khazanah Ilmu Sidoarjo. Ta dib Jurnal Pendidikan Islam, 9(1), 96-115.

Wahyuningsih, K. S. (2021). Problematika pembelajaran daring di masa pandemi covid-19 di SMA Dharma Praja Denpasar. Pangkaja: Jurnal Agama Hindu, 24(1), 107-118.

Wicaksono, L. (2016). Bahasa dalam komunikasi pembelajaran. Jurnal Pembelajaran Prospektif, 1(2).




DOI: http://dx.doi.org/10.24014/idj.v6i1.23301

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Dipublikasikan oleh:

Center for Instructional Development (CiD)
Universitas Islam Negeri  Sultan Syarif Kasim Riau
Jalan H. R. Soebrantas KM. 15.5, Simpangbaru, Tampan
Pekanbaru - 28293
email: cidftkuinsuska@gmail.com
 
Diindeks oleh:

     
  

Lisensi Creative Commons
Instructional Development Journal disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional.