Pengembangan Modul Matematika berbasis REACT untuk Memfasilitasi Kemampuan Berpikir Kritis Matematis Siswa SMA

Dismayanti Ayu Putri, Depi Fitraini, Rena Revita

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan modul matematika berbasis Relating, Experiencing, Applying, Cooperating and Transferring (REACT) yang valid, praktis, dan efektif dalam memfasilitasi kemampuan berpikir kritis. Jenis penelitian ini adalah penelitian dan pengembangan (R&D) dengan menggunakan model ADDIE (Analysis, Design, Development, Implementation and Evaluation). Penelitian ini dilakukan di SMA Negeri 3 Dumai. Subjek penelitian adalah siswa kelas X dan objek penelitian adalah modul matematika berbasis REACT. Jenis data dalam penelitian ini adalah data kualitatif dan kuantitatif. Teknik pengumpulan data berupa angket validitas, angket praktikalitas, dan tes kemampuan berpikir kritis. Data yang diperoleh dari angket validitas dan angket praktikalitas dianalisis secara deskriptif. Modul hasil pengembangan telah teruji dengan tingkat kevalidan ahli materi 89,25% (sangat valid) ahli teknologi 90,58% (sangat praktis) dan tingkat kepraktisan 95,05% (sangat praktis). Data yang diperoleh uji efektifitas dari tes kemampuan berpikir kritis dianalisis secara statistik inferensial yaitu menggunakan uji-t dengan nilai thitung sebesar 3,19 dan nilai ttabel pada taraf signifikan 5% sebesar 2,01 maka thitung>ttabel  atau  3,19> 2,01, sehingga ha diterima dan ho ditolak. Artinya terdapat perbedaan yang signifikan pada kemampuan berpikir kritis matematis antara siswa kelas yang menggunakan modul dengan kelas yang tidak memakai modul. Hal ini membuktikan modul dengan model REACT yang valid, praktis, dan efektif telah berhasil dalam memfasilitasi kemampuan berpikir kritis matematis siswa.


Full Text:

PDF

References


Anggoro, B. S. (2015). Pengembangan Modul Matematika dengan Strategi Problem Solving untuk Mengukur Tingkat Kemampuan Berpikir Kreatif Matematis Siswa. Al-Jabar : Jurnal Pendidikan Matematika, 6(2), 121–130. https://doi.org/10.24042/ajpm.v6i2.25

Ariyanti, D., Isnaniah, I., & Jasmienti, J. (2019). Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran Means-Ends Analysis Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Matematika Siswa Kelas VIII Smp N 1 Rao Tahun Pelajaran 2018/2019. JURING (Journal for Research in Mathematics Learning), 2(2), 111–117. https://doi.org/10.24014/juring.v2i2.7344

Fisher, A. (2008). Berpikir Kritis: Sebuah Pengantar,. Erlangga.

Haryanti, F., & Saputro, B. A. (2016). Pengembangan Modul Matematika Berbasis Discovery Learning Berbantuan Flipbook Maker Untuk Meningkatkan Kemampuan Pemahaman Konsep Siswa Pada Materi Segitiga. Kalamatika: Jurnal Pendidikan Matematika, 1(2), 147–161. https://doi.org/10.22236/KALAMATIKA.vol.1no2.2016 pp. 147-161

Hendriana, H., & Sumarmo, U. (2014). Penilaian Pembelajaran Matematika. Refika Aditama.

Kurniasih, M. D. (2017). Pengaruh Pembelajaran REACT Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Matematis Ditinjau dari Habit Of Mind Mahasiswa. Kalamatika: Jurnal Pendidikan Matematika, 2(1), 29–38. https://doi.org/10.22236/KALAMATIKA.vol2no1.2017pp29-38

Lestari, K. E. (2014). Implementasi Brain-Based Learning untuk Meningkatkan Kemampuan Koneksi dan Kemampuan Berpikir Kritis Serta Motivasi Belajar Siswa Smp. JUDIKA (JURNAL PENDIDIKAN UNSIKA), 2(1). https://journal.unsika.ac.id/index.php/judika/article/view/120

Liberna, H. (2015). Peningkatan Kemampuan Berpikir Kritis Matematis Siswa Melalui Penggunaan Metode Improve Pada Materi Sistem Persamaan Linear Dua Variabel. Formatif: Jurnal Ilmiah Pendidikan MIPA, 2(3). https://doi.org/10.30998/formatif.v2i3.101

Muslich, M. (2011). KTSP Pembelajaran Berbbasis Kompetensi dan Kontekstual. Bumi Aksara.

Rahmadhani, E. (2016). Peningkatan Pemahaman Konsep Siswa SD melalui Pembelajaran dengan Menggunakan Strategi REACT. THEOREMS (THE JOuRnal of MathEMatics), 1(1), 9–18.

Ritonga, S. M. (2017). Peningkatan Kemampuan Pemecahan Masalah dan Komunikasi Matematik Siswa Smp Negeri 28 Medan Melalui Pembelajaran Inkuiri Dengan Strategi REACT. AXIOM : Jurnal Pendidikan Dan Matematika, 6(1). http://jurnal.uinsu.ac.id/index.php/axiom/article/view/766

Santrock, J. W. (2008). Psikologi Guruan. Kencana.

Setiawan, W. (2015). Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kritis Matematis Siswa SMP dengan Menggunakan Model Penemuan Terbimbing. Jurnal Ilmiah P2M STKIP Siliwangi, 2(1), 91–97. https://doi.org/10.22460/p2m.v2i1p91-97.168

Somayasa, W., Natajaya, N., & Candiasa, M. (2013). Pengembangan Modul Matematika Realistik disertai Asesmen Otentik untuk Meningkatkan Hasil Belajar Matematika Peserta Didik Kelas X di SMK Negeri 3 Singaraja. Jurnal Penelitian Dan Evaluasi Pendidikan Indonesia, 3(1). https://doi.org/10.23887/jpepi.v3i1.625

Trianto. (2009). Mendesain Model Pembelajaran Inovatif-progresif. Rencana Prenada Media Grup.




DOI: http://dx.doi.org/10.24014/juring.v2i4.8816

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Juring (Journal for Research in Mathematics Learning)

Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau

 

Indexed by:

     

 

View My Stats

 

Flag Counter