PENGARUH PROGRAM SEKOLAH PASAR TERHADAP PENINGKATAN INTELEKTUAL DAN EKONOMI PEDAGANG PASAR POTORONO

Dhaniar Ratih Rahmawati

Abstract


Penelitian ini menganalisis pengaruh program sekolah pasar terhadap peningkatan intelektual dan ekonomi pedagang pasar Potorono, program ini merupakan program sekolah pasar rakyat sebagai suatu organisasi pergerakan yang memiliki tujuan untuk mengembangkan pasar rakyat. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan program sekolah pasar dalam melakukan pemberdayaan terhadap para pedagang pasar Potorono, dan menjelaskan pengaruh program sekolah pasar terhadap peningkatan intelektual dan ekonomi para pedagang pasar Potorono.

Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kualitatif. Dalam penelitian ini menggunakan analisis interaktif yaitu analisis dengan pengumpulan data, reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan.

Hasil penelitian adanya program sekolah pasar sangat berpengaruh terhadap para pedagang yang sangat mendukung dengan adanya sekolah pasar dikarenakan program yang diberikan dapat menambah pengetahuan para pedagang. Hal ini terbukti bahwa pasar Potorono yang mengalami kemajuan dan kesadaran masyarakat belanja di pasar.

Kata kunci: Program Sekolah Pasar, Intelektual, Ekonomi Pedagang.

Full Text:

PDF

References


Ade Nur Hayati Kusuma Dewi dan Djodia Hussains S, 2012, Pengaruh Harga, Kualitas, Kondisi Pasar dan Lokasi Pasar Terhadap Preferensi Konsumen dalam Membeli Sembilan Bahan Pokok di Pasar Tradisional, Aliansi, Vol 7 , No13: 2.

Djunaidi Ghony, Fauzan Almanhur, 2014, Metode Penellitian Kualitatif, Yogyakarta: AR-RUZZ MEDIA.

Dokumen Relawan Sekolah Pasar, 2013, Pasar Potorono Kabupaten Bantul, Yogyakarta.

Fakultas Psikologi UGM, Workshop metode penelitian kualitatif, (Yogyakarta, 2012.

Herman Malano, 2011, “Selamatkan Pasar Tradisional: Potret Ekonomi Rakyat Kecil”, Jakarta: Gramedia Pustaka Utama.

Juliansyah Noor, Metodologi Penelitian: Skripsi, Tesis, Disertasi, dan Karya Ilmiah, (Jakarta: Kencana, 2011.

Observasi keadaan pasar tradisional Potorono, Yogyakarta, 13 Oktober 2016.

Restu Kartiko Widi, 2010, Asas metodologi penelitian (Sebuah Pengenalan Dan Penuntun Langkah Demi Langkah Pelaksanaan Penelitian), Yogyakarta: Graha Ilmu.

Sora, “Ketahui Pengertian Analisis Data Dan Tujuanya”, Http://Www.Pengertianku.Net/2015/09/Pengertian-Analisis-Data-Dan-Tujuannya.Html, Diakses Tanggal 28 November 2016 Pukul 02.12.

Tatang Amirin, 1998, Penyusun Rencana Penelitian, Jakarta: Raja Grafindo Persada.

Tim Sekolah Pasar, 2012, Sekolah Pasar Rakyat: Dari Pasar Merebut Kedaulatan, Yogyakarta: PUSTEK UGM.

Wikipedia Indonesia, “pasar”, http://id.m.wikipedia.org/wiki/pasar, diakses pada jumat, pada tanggal 21 oktober 2016, pukul 23:56




DOI: http://dx.doi.org/10.24014/jmm.v5i1.8748

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


  

      

Editorial Office:

2nd Floor, Building of Da'wah and Communication Faculty, UIN Sultan Syarif Kasim Riau. Jl. HR Soebrantas Km 15, Simpangbaru, Tampan, Pekanbaru

Email   : madani@uin-suska.ac.id