Analisis Gaya Bahasa Retoris dan Gaya Bahasa Kiasan dalam Pidato Nadiem Makariem

Ilham Ilham, Akhiruddin Akhiruddin

Abstract


Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk: (1) mendeskripsikan gaya bahasa retoris dalam pidato Nadiem Makariem (2) mendeskripsikan gaya bahasa kiasan dalam pidato Nadiem Makariem. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif. Teknik pengumpulan data berupa teknik dokumentasi, baca simak, teknik catat. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) gaya bahasa retoris yang digunakan dalam dalam pidato Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nadiem Makariem yakni paradoks, aliterasi, silepsis, eufemisme, kiasmus, zeugma, polisindenton, erotesis, perifrasis, asindenton,  hiperbol, pleonasme, tautologi. (2) gaya bahasa kiasan yang digunakan dalam Pidato Nadiem Makariem yakni metafora, sinekdoke, eponim, inuendo, dan paronamiasi.

 

Kata Kunci: Gaya Bahasa, Retoris dan Kiasan.


Full Text:

PDF


DOI: http://dx.doi.org/10.24014/gjbs.v2i1.16556

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


PENGINDEKS:

PENERBIT:

Program Studi Pendidikan Bahasa Indonesia
Fakultas Tarbiyah dan Keguruan
Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau
Jalan H. R. Soebrantas KM. 15.5, Simpangbaru, Tampan
Pekanbaru - 28293
email: jurnalgurindam@uin-suska.ac.id
 
 
Lisensi Creative Commons
Gurindam: Jurnal Bahasa dan Sastra disebarluaskan di bawah Creative Commons Attribution 4.0 International License.