Strategi Peningkatan Daya Saing dan Pengembangan Usaha Kerupuk Ikan Tuna Hj. Zainah dengan Analytic Network Process

Moh Jufriyanto

Abstract


Usaha kerupuk ikan tuna merupakan salah satu industri kecil dari UMKM (Usaha Mikro Kecil dan Menengah) tentang kerupuk yang didirikan oleh Hj. Zainah. Industri ini masih berskala rumah tangga dan kecil. Usaha kerupuk ikan tuna Hj. Zainah masih tergolong baru dan masih dalam proses pengembangan. Permasalahan yang ada meliputi muncul usaha kerupuk yang sudah mapan dan berkembang pesat. Selain itu terdapat juga usaha kerupuk yang sejenis namun dengan harga yang lebih murah. Permasalahan tersebut menimbulkan persaingan diantara sesama usaha kerupuk. Setiap usaha kerupuk akan terus berinovasi dan mengeluarkan keunggulan dari masing-masing produknya. Hal ini membuat suatu usaha memerlukan strategi untuk bisa berdaya saing dan melakukan proses pengembangan usaha. Pada penelitian ini bertujuan menentukan strategi dalam peningkatan daya saing dan pengembangan usaha kerupuk ikan tuna Hj. Zainah. Metode yang digunakan adalah Analytic Network Process. Metode Analytic Network Proces digunakan untuk mencari strategi yang menjadi prioritas dalam peningkatan daya saing dan pengembangan usaha. Hasil penelitian dapat diketahui bahwa terdapat tiga strategi terbaik yang dapat digunakan oleh Usaha kerupuk ikan tuna Hj. Zainah yaitu efisiensi biaya, membangun kerja sama (mitra) dengan pemerintah, dan pelaksaanaan promosi (offline dan online) mengenai produk.

Full Text:

PDF

References


Abdiputra, Y. (2019). STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA BIDANG BAKERY. SemNas Teknik UMAHA, 1, 131–136.

Cahyono, W. E., & Kunhadi, D. (2020). Strategi Pengembangan UKM Gethuk Pisang Guna Melestarikan Makanan Tradisional. Jurnal Media Teknik Dan Sistem Industri, 4(1), 10. https://doi.org/10.35194/jmtsi.v4i1.842

Delmayuni, Hubies, M., & Cahyadi Eko, R. (2017). STRATEGI PENINGKATAN DAYA SAING UMKM PANGAN DI PALEMBANG. Buletin Ilmiah Litbang Perdagangan, 11(N01), 97–122.

Monique, E. P., & Suswati, N. (2019). ANALISIS STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA TAHU TEGUH PRIBADI DI BENGKULU TENGAH. EKOMBIS REVIEW : Jurnal Ilmiah Ekonomi Dan Bisnis, 7(2), 133–143.

Mustaniroh, A. S., Amalia, F., Effendi, M., & Effendi, U. (2016). Strategi Pengembangan Klaster Keripik Apel dengan K-means Clustering dan Analytical Hierarchy Process. Jurnal Teknologi Dan Manajemen Agroindustri, 5(2), 67–74.

Olanta, A. J., Sianto, M. E., & Gunawan, I. (2019). Perbandingan Metode ANP Dan AHP Dalam Pemilihan Jasa Kurir Logistik Oleh Penjual Gadget Online. Widya Teknik, 18(2), 96–101. https://doi.org/10.33508/wt.v18i2.2275

Prasetiyo, A. E., Wicaksono, A. I., & Windani, I. (2016). STRATEGI PENGEMBANGAN INDUSTRI RUMAH TANGGA KERUPUK KETELA DI KECAMATAN KEMIRI KABUPATEN PURWOREJO. SURYA AGRITAMA, 5(September), 43–51.

Pusat Data dan Sistem Informasi Pertanian. (2018). Statistik Konsumsi Pangan Tahun 2018. In Kementrian Pertanian (pp. 1–127).

Putranto, F. F., Fitrian, Z., Nugroho, B. A., Santi, E. N., Budiman, P. W., & Purnomo, A. H. (2019). STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA MIKRO DI KOTA SAMARINDA. Riset Inossa, 1(1), 13–27.

Ridloudin, A., Raharja, S., & Suryahadi. (2019). Strategi Peningkatan Daya Saing Ikan Bandeng Olahan Di Kota Serang Banten. MANAJEMEN IKM: Jurnal Manajemen Pengembangan Industri Kecil Menengah, 14(1), 76–82. https://doi.org/10.29244/mikm.14.1.76-82

Syafei, W. A., Kusnadi, K., & Surarso, B. (2016). Implementasi Metode Analytic Network Prosess Untuk Penentuan Prioritas Penanganan Jalan Berdasarkan Tingkat Pelayanan Jalan. Jurnal Sistem Informasi Bisnis, 6(2), 105. https://doi.org/10.21456/vol6iss2pp105-113

Winarti, E., Purnomo, D., & Akhmad, J. (2019). ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI DAYA SAING USAHA MIKRO KECIL DAN MENENGAH (UMKM) DI PERKAMPUNGAN INDUSTRI KECIL (PIK) PULOGADUNG JAKARTA TIMUR. Lentera Bisnis, 8(2), 38–48.




DOI: http://dx.doi.org/10.24014/sitekin.v17i2.9680

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Jurnal Sains dan Teknologi Industri




Editorial Address:
FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI
UIN SULTAN SYARIF KASIM RIAU

Kampus Raja Ali Haji
Gedung Fakultas Sains & Teknologi UIN Suska Riau
Jl.H.R.Soebrantas No.155 KM 18 Simpang Baru Panam, Pekanbaru 28293
Email: sitekin@uin-suska.ac.id
© 2023 SITEKIN, ISSN 2407-0939

SITEKIN Journal Indexing:

Google Scholar | Garuda | Moraref | IndexCopernicus | SINTA


Creative Commons License
SITEKIN by http://ejournal.uin-suska.ac.id/index.php