Fenomena Electronic Word-of-Mouth (eWOM) Bisnis Kuliner Menggunakan Instagram oleh Food Blogger Pekanbaru

Thata Shafira, Tika Mutia

Abstract


Penelitian ini dilatarbelakangi oleh perkembangan teknologi saat ini, terutama penggunaan media sosial khusunya Instagram. Diketahui bahwa berselancar di internet memudahkan orang untuk mengakses informasi dengan cepat, begitu pula informasi kuliner yang saat ini bisa ditemui di Instagram. Tujuan Penelitian ini untuk mengetahui bagaimana food blogger melakukan eWOM di Instagram agar informasi tersebut dapat tersebar luas dengan cepat. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif dengan pendekatan fenomenologi. Penelitian ini menggunakan teknik purposive sampling. Pengumpulan data diperoleh melalui wawancara, observasi dan dokumentasi. Hasil penelitian ditemukan bahwa mereka mempunyai motif melakukan eWOM kuliner untuk berbagi informasi, melakukan eWOM untuk membantu usaha-usaha kuliner yang ada di Pekanbaru dan juga terdapat pengalaman komunikasi food blogger dimana penyampaian informasi tidak selalu diterima baik oleh followers media sosial Instagram. Secara keseluruhan fenomena eWOM ini memberi dampak yang besar dikalangan generasi milenial Pekanbaru yang menggunakan Instagram sebagai gaya hidup.


Keywords


Fenomena; eWOM; Instagram; food blogger; kuliner

Full Text:

PDF

References


Kementrian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak, (2008). Statistik Gender Tematik: Profil Generasi Milenial Indonesia,

Babić Rosario, A., de Valck, K., & Sotgiu, F. (2019). Conceptualizing the electronic word-of-mouth process: What we know and need to know about eWOM creation, exposure, and evaluation. Journal of the Academy of Marketing Science 2019 48:3, 48(3), 422–448. https://doi.org/10.1007/S11747-019-00706-1

Damayanti, A. (2020). Instagram as a Medium of Risk Communication in COVID-19 Pandemic: A Netnography Study of Virtual Community KawalCOVID19.id). Jurnal Komunikasi Pembangunan, 18(02), 176–193. https://doi.org/10.46937/18202032355

Diana, O. :, & Poernamawati, E. (2019). ANALISIS DIMENSI ELECTRONIC WORD OF MOUTH (EWOM) DAN PENGARUHNYA TERHADAP MINAT KUNJUNGAN PADA OBYEK WISATA DI MALANG RAYA. Adbis: Jurnal Administrasi Dan Bisnis, 12(2), 127–137. https://doi.org/10.33795/J-ADBIS.V12I2.50

Gultom, A. P. A., & Irwansyah, I. (2021). Kekuatan Instagram dengan Electronic-Word-of-Mouth (Ewom) dan Influencer dalam Komunikasi Pemasaran. Jurnal InterAct, 10(2), 35–46. https://doi.org/10.25170/INTERACT.V10I2.3150

Hennig-Thurau, T., Gwinner, K. P., Walsh, G., & Gremler, D. D. (2004). Electronic word-of-mouth via consumer-opinion platforms: What motivates consumers to articulate themselves on the Internet? Journal of Interactive Marketing, 18(1), 38–52. https://doi.org/10.1002/DIR.10073

Kuswarno, E. (2009). Fenomenologi: metode penelitian komunikasi : konsepsi, pedoman, dan contoh penelitiannya. In Seri metode penelitian komunikasi. Widya Padjadjaran. https://books.google.co.id/books?id=MBsnQwAACAAJ

Mariasih, A. A., & Setiyaningrum, A. (2021). Peran eWOM Quality, eWOM Quantity, dan eWOM Credibility dalam Membentuk Corporate Image dan Mendorong Purchase Intention: Studi Empiris pada Jasa Pendidikan. JURNAL MANAJEMEN DAN BISNIS SRIWIJAYA, 19(1), 1–20. https://doi.org/10.29259/JMBS.V19I1.13007

Meidy, R. F., Suhartanto, D., & Senalasari, W. (2020). Keterlibatan Pemasaran Elektronik Mulut ke Mulut Melalui Media Sosial Instagram: Bukti Empiris dari E-commerce Hijup. Prosiding Industrial Research Workshop and National Seminar, 11(1), 1060–1065. https://doi.org/10.35313/IRWNS.V11I1.2164

Meier, A., Gilbert, A., Börner, S., & Possler, D. (2020). Instagram Inspiration: How Upward Comparison on Social Network Sites Can Contribute to Well-Being. Journal of Communication, 70(5), 721–743. https://doi.org/10.1093/JOC/JQAA025

Viviana, C., & Candraningrum, D. A. (2019). EWOM Oleh Kalangan Milenial Terhadap Akun @makansampaikenyang Sebagai Pemberi Rekomendasi Kuliner. Prologia, 2(2), 270–277. https://doi.org/10.24912/PR.V2I2.3587

Zaenuri, A., & Zaenuri, A. (2017). Teknik Komunikasi Persuasif dalam Pengajaran. JALIE; Journal of Applied Linguistics and Islamic Education, 1(1), 41–67. https://doi.org/10.33754/jalie.v1i1.83

Wardiyastuti, Devita. (2017). “Pengaruh Electronic Word of Mouth terhadap minat beli konsumen melalui brand image (studi pada followers Instagram wedangan radjiman sebagai calon konsumen).

Watt and Berg, (1995). Research Methods for Communication Science. (Boston; Allyn and Bacon).

Xia &Bechawati, (2011). Word of mouse: The role of cognitive personalization in online consumer reviews.




DOI: http://dx.doi.org/10.24014/kjcs.v3i1.11325

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

  

  

 

 

Editorial Office:

2nd Floor, Building of  Dakwah and Communication Faculty of UIN Sultan Syarif Kasim Riau. Jl. HR Soebrantas Km 15, Simpangbaru, Tampan, Pekanbaru

Email   : jurnalkomunikasiana@uin-suska.ac.id