Analisa Beban Kerja Fisik yang Dialami Pekerja pada Stasiun Pencetakan Worm Screw dengan Menggunakan Work Sampling (Studi Kasus : PT. Riau Logam Engineering)

Nofirza Nofirza

Abstract


Manusia merupakan salah satu faktor utama dalam menjamin kelancaran proses produksi dalam industri. Ketersediaan tenaga kerja dengan tingkat keterampilan yang memadai dalam jumlah yang tepat merupakan salah satu kunci penting keberhasilan dalam mencapai pemenuhan permintaan dan target produksi. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui waktu baku dari proses pembuatan cetakan worm screw dengan mengunakan metode Work Sampling. Hasil pengukuran ini digunakan untuk menghitung beban kerja fisik yang dialami oleh operator pada saat bekerja. Berdasarkan hasil pengolahan data yang telah dilakukan pada penelitian ini maka diketahui waktu baku yang diperlukan oleh operator dalam menyelesaikan 1 unit cetakan worm screw adalah 20,5 menit dan beban kerja fisik yang diterima oleh operator pada stasiun pembuatan cetakan worm screw di PT. Riau Logam Engineering adalah 136% berada di range > 100% yang berarti bahwa beban kerja yang diterima oleh operator masih berada dalam kondisi berat. Usulan menambah 1 operator diharapkan dapat mengurangi beban kerja fisik yang diterima oleh operator atau berada pada range < 100% yang berarti bahwa beban kerja fisik yang diterima dalam kondisi ringan.

Full Text:

PDF

References


Izzhati, Dwi Nurul. Implementasi Metode Work Sampling Guna Mengukur Produktivitas Tenaga Kerja di CV. Sinar Krom Semarang, Universitas Dian Nuswantoro Semarang, 2012.

Prabowo, R. E., 2010. Pengukuran Beban Kerja Pada Bagian Produksi Seperator Berdasarkan Metode Work Analysis (WLA). Surabaya: Universitas Pembangunan Nasional “Veteran”.

Prakoso, Bagas. Pengaruh Orientasi Pasar, Inovasi dan Orientasi Pembelajaran Terhadap Kinerja Perusahaan Untuk Mencapai Keunggulan Bersaing (Studi Empiris Pada Industri Manufaktur di Semarang), 2005.

Ramadhan, Rahadian dkk. Analisa Beban Kerja Dengan Work Sampling Dan Nasa-Tlx Untuk Menentukan Jumlah Operator (Study Kasus:PT XYZ). Universitas Brawijaya, Malang, 2015.

Soleman, Aminah. Analisa Beban Kerja Ditinjau Dari Faktor Usia Dengan Pendekatan Recommended Weiht Limit (Studi Kasus Mahasiswa Unipati Soka), 2011.

Sutalaksana, Iftikar Z. Teknik Tata Cara Kerja. Universitas Teknologi Bandung, Bandung, 1979.

Umar, Akmal. Pengaruh Upah, Motivasi Kerja, dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Pekerja Pada Industri Manufaktur di Kota Semarang. Sekolah Tinggi Ilmu Manajemen Indonesia, 2011.

Wignjosoebroto, Sritomo. Studi Gerak dan Waktu. Jakarta : PT. Guna Widya,2008




DOI: http://dx.doi.org/10.24014/jti.v2i1.5043

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Nofirza Nofirza

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

                                                                                                                                                                                                                                     

Jurnal Teknik Industri

P-ISSN 2460-898X | E-ISSN 2714-6235

Published by:

Industrial Engineering Department

Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau, Indonesia

Office Address:

H.R. Soebrantas KM 15.5, Tampan, Pekanbaru, Riau, Indonesia 28293

email: jti.fst@uin-suska.ac.id

 

Indexed by:

      

       

 

Creative Commons License

 

JTI : Jurnal Teknik Industri under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.