INVERS MATRIKS TAK NEGATIF M_n MENGGUNAKAN METODE ADJOIN

fitri aryani, Maysarah ulfa, Corry Corazon Marzuki

Abstract


Abstrak

Penelitian ini membahas tentang invers matriks tak negatif   dengan entri diagonal utama nol dan selainnya lebih besar dari nol. Matriks tak negatif yang dibahas terbagi menjadi dua bentuk khusus, yaitu matriks tak negatif berorde genap dan ganjil. Invers matriks tak negatif  dapat ditentukan dengan menggunakan metode adjoin. Metode adjoin terdapat tiga langkah yang harus dilakukan. Pertama, menentukan nilai determinan matriks. Kedua, menentukan matriks kofaktor dan ketiga mendapatkan invers matriks dengan menggunakan  persamaan . Hasil akhir diperoleh dua bentuk umum matriks kofaktor dari  untuk  genap dan  ganjil serta dua bentuk umum invers dari matriks tak negatif   untuk  genap dan  ganjil.

 

Kata kunci: adjoin, determinan,  invers matriks, matriks kofaktor, matriks tak negatif.

 


Full Text:

PDF

References


Daftar Pustaka

Anton, Howard dan Rorres, Chris. “Dasar-Dasar Aljabar Linear Versi Aplikasi”. Edisi kedelapan. Erlangga, Jakarta. 2004.

Aryani, Fitri dan Marzuki, Corry Corazon. “Inverse of Tridiagonal Toeplitz Matrix By Adjoint Method”. International Conference on Science and Thecnology for Sustainability. Vol. 02, halaman 89-96. 2016.

Budhi, Wono Setya. “Aljabar Linear”. PT. Gramedia Pustaka Utama, Jakarta. 1995.

Cullen, Charles G. “Aljabar Linear Dengan Penerapannya”. PT. Gramedia Pustaka Utama, Jakarta. 1992.

JR, Frank A. “Matriks Versi SI Metrik”. Erlangga, Jakarta. 1974.

Leon, Steven J. “Aljabar Linear dan Aplikasinya”. Edisi kelima. Erlangga, Jakarta. 2001.

Oktavia, Nanda. “Determinan Matriks Tak Negatif Menggunakan Ekspansi Kofaktor”. Tugas Akhir Mahasiswa Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim. 2016.

Sibarani, Maslen. “Aljabar Linear”. PT. Raja Grafindo Persada, Jakarta. 2013.

Siregar, Bakti, dkk. “Invers Suatu Matriks Toeplitz Menggunakan Metode Adjoin”.Saintia Matematika. Vol. 02, halaman 85-94. 2014.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI
UIN SUSKA RIAU

Kampus Raja Ali Haji
Gedung Fakultas Sains & Teknologi UIN Suska Riau
Jl.H.R.Soebrantas No.155 KM 18 Simpang Baru Panam, Pekanbaru 28293
Email: sntiki@uin-suska.ac.id