SISTEM INFORMASI STATUS LINGKUNGAN HIDUP DAERAH PADA PUSAT PENGELOLAAN EKOREGION SUMATERA DENGAN KONSEP OBJECT ORIENTED

Rice Novita

Abstract


Pusat Pengelolaan Ekoregion Sumatera (PPE Sumatera) merupakan sebuah instansi pemerintah
(Government Organitation) yang bernaung dibawah Kementerian Lingkungan Hidup Republik Indonesia. Salah
satu tugas PPE Sumatera yang paling penting adalah melakukan pelaporan kepada kantor pusat tentang Status
Lingkungan Hidup Daerah (SLHD) pada setiap Provinsi yang ada di Sumatera. Adapun kendala yang dihadapi
PPE Sumatera yaitu proses perekapan data yang terlalu banyak akibatnya laporan sering terlambat diberikan
kepada kantor pusat di Jakarta padahal hal ini sangat penting bagi kantor pusat untuk mengambil sebuah
keputusan daerah-daerah mana yang perlu adanya perbaikan. Untuk mengurangi kendala tersebut maka diberilah
sebuah solusi dengan menerapkan sistem informasi berbasis Web, yang bisa diakses melalui jarak yang jauh. Alat
bantu yang digunakan dalam menganalisa dan merancang sistem ini yaitu dengan Object Oriented Analyst Design
(OOAD). Dengan adanya sistem informasi status lingkungan hidup ini dapat memberikan kemudahan terhadap
sistem yang akan digunakan dalam proses penginputan data, penghapusan data, pengelolaan data, dan juga pada
proses pelaporan SLHD menjadi lebih cepat dan akurat.
Kata kunci: OOAD,Sistem Informasi, SLHD, Web.

Full Text:

PDF

References


. Al-fatta, Hanif. 2007. Analisa &Perancangan Sistem Informasi. Andi: Yogyakarta.

.Fathansyah, Ir. 1999. Buku Teks Ilmu Komputer Basis Data. Informatika Bandung:

Bandung.

.Kadir, Abdul. 2003. Pengenalan Sistem Informasi. Andi: Yogyakarta.

.Nazir, Moh. 2009, Metode Penelitian. Cetakan ketujuh. Ghalis Indonesia : Bogor.

.Nugroho, Adi. 2002, Analisis dan Perancangan Sistem Informasi dengan Metode Berorientasi

Objek. Informatika Bandung: Bandung.

.PPE Sumatera. 2010, Peraturan Menteri Negara Lingkungan Hidup tentang Organisasi dan Tata

kerja Kementrian Lingkungan Hidup Republik Indonesia. Nusantara: Pekanbaru.

.Pressman, Roger S. 2003. Rekayasa Perangkat Lunak : Pendekatan Praktis. Andi Offset :

Yogyakarta.

Sholiq. 2006. Pemodelan Sistem Informasi Berorientasi Objek dengan UML. Graha Ilmu: Yogyakarta.

Soegianto, Agoes. 2005. Ilmu Lingkungan. Airlangga University Press: Suraba


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI
UIN SUSKA RIAU

Kampus Raja Ali Haji
Gedung Fakultas Sains & Teknologi UIN Suska Riau
Jl.H.R.Soebrantas No.155 KM 18 Simpang Baru Panam, Pekanbaru 28293
Email: sntiki@uin-suska.ac.id