Peran Konflik Organisasi dalam Memediasi Kepemimpinan Transformasional dan Perubahan Organisasi

Fuad Ardiansyah, Hardiman Farmit Sanaba, Mira Apriliani, Alfredo Mangean

Abstract


Peran konflik organisasi menjadi topik penting dalam memahami dinamika kepemimpinan dan adaptasi perubahan. Dalam konteks kepemimpinan transformasional, konflik organisasi dapat berfungsi sebagai variabel mediasi yang mempengaruhi kesiapan individu maupun kelompok terhadap perubahan yang diinisiasi oleh organisasi. Adanya pengaruh gaya kepemimpinan transformasional dalam mengontrol terjadi konflik organisasi menjadi suatu hal yang penting untuk diperhatikan untuk menuju perubahan yang diinginkan organisasi. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui peran konflik organisasi dalam memediasi kepemimpinan transformasional dan kesiapan terhadap perubahan organisasi. Partisipan dan subjek penelitian yakni karyawan swasta yang bekerja di Perusahaan sawit di wilayah Papua Barat Daya. Proses penentuan sampel menggunakan random sampling. Alat ukur yang digunakan dalam penelitian ini meliputi Multifactor Leadership Questionnare (MLQ) untuk mengukur Kepemimpinan transformasional, Skala Kesiapan terhadap Perubahan untuk mengukur kesiapan terhadap perubahan organisasi, dan Skala Konflik Organisasi. Kemudian, Analisa data yang digunakan dalam penelitian ini yakni Analisa PROCESS untuk menguji hubungan antar variabel independent, dependen yang terjadi melalui variabel mediator. Hasil penelitian menunjukan bahwa terdapat peran konflik organisasi dalam memediasi kepemimpinan transformasional dan perubahan organisasi.Hasil penelitian ini menekankan bahwa konflik organisasi bukan semata-mata hambatan, tetapi dapat menjadi elemen penting yang menjembatani kepemimpinan transformasional dan keberhasilan perubahan organisasi, dengan memanfaatkan temuan ini, organisasi dapat menciptakan pendekatan yang lebih efektif dalam mengelola konflik, memperkuat kepemimpinan, dan memastikan keberhasilan transformasi organisasi.

References


Andersen, g. R. (2006). Conflicts during organizational change. Nordic psychology, 58(3), 215–231. Https://doi.org/10.1027/1901-2276.58.3.215

Ardiansyah, f. (2017). Hubungan gaya kepemimpinan transformasional dengan konflik organisasi. Universitas muhammadiyah malang.

Armenakis, a. A., bernerth, j. B., pitts, j. P., & walker, h. J. (2007). Organizational change recipients’ beliefs scale. The journal of applied behavioral science, 43(4), 481–505. Https://doi.org/10.1177/0021886307303654

Asnofidal. (2020). Peran pemimpin transformasional dalam menangani konflik organisasi. Jurnal prajaiswara, 1(1), 1–19. Https://prajaiswara.jambiprov.go.id

Baron, r. M., & kenny, d. A. (1986). He moderator-mediator variable distinction in social psychological research: conceptual, strategic, and statistical considerations. Journal of personality and social psychology, 51(6), 1173–1182.

Celik, a., & ozsoy, n. (2016). Organizational change: where have we come from and where are we going? International journal of academic research in accounting, finance and management sciences, 6(1), 134–141. Https://doi.org/10.6007/ijarafms/v6-i1/2004

Chen j.m., suen, m. W., lin, m. J., & shief, f. A. (2009). Organizational change and development. Annual review of psychology, 50(1), 361–386. Https://doi.org/10.1146/annurev.psych.50.1.361

Conbere, j. P., & heorhiadi, a. (2016). Cultural influences and conflict in organizational change in new entrepreneurial organizations in ukraine. International journal of conflict management, 17(3), 226–241. Https://doi.org/10.1108/10444060610742335

Darto, m. (2013). Kepemimpinan transformasional dalam konteks perubahan organisasi di lembaga administrasi negara. Jurnal borneo administrator, 9(3), 239–264.

Haya, & khusnuridlo, h. M. (2020). Kepemimpinan & manajemen konflik (i. O. Rospita, ed.; 1st ed.). El-rumi press.

Hayes, a. F. (2013). Introduction to mediation, moderation, and conditional process analysis. The guilford press.

Heridiansyah, j. (2014). Manajemen konflik dalam sebuah organisasi. Jurnal stie semarang, 6(1), 28–41.

Hinduan, r. Z., & wilson-evered, e. (2005). Transformational leadership and the moderating effects of openness to change on employee outcomes. 7.

Holt, d. T., armenakis, a. A., feild, h. S., & harris, s. G. (2007). Readiness for organizational change. The journal of applied behavioral science, 43(2), 232–255. Https://doi.org/10.1177/0021886306295295

Hussain, u. M. (2013). Role of transformational leadership in organizational change: mediating role of trust. Iosr journal of business and management, 7(2), 72–76.

Ikinci, s. S. (2014). Organizational change: importance of leadership style and training. Management and organizational studies, 1(2), 122–128. Https://doi.org/10.5430/mos.v1n2p122

Iljins, j., skvarciany, v., & gaile-sarkane, e. (2015). Impact of organizational culture on organizational climate during the process of change. Procedia - social and behavioral sciences, 213, 944–950. Https://doi.org/10.1016/j.sbspro.2015.11.509

Iqbal, m. (2021). Kepemimpinan transformasional dalam upaya pengembangan sekolah/madrasah. Pionir: jurnal pendidikan, 10(3), 119–129.

Kilmann, r. H., & thomas, k. W. (2008). Thomas-kilmann conflict mode instrument. Https://doi.org/10.1037/t02326-000

Kusworo, k. (2019). Manajemen konflik dan perubahan dalam organisasi (a. A. Wildan, ed.; 1st ed.). Alqaprint jatinangor.

Latar, b. (2020). Perubahan dan pengembangan organisasi. Jurnal literasi pendidikan nusantara, 1(2), 75–84. Http://jurnal.uinbanten.ac.id/index.php/jlpn

Lumintang, j. (2015). Dinamika konflik dalam organisasi oleh. Acta diurna, iv(2).

O’herlihy, k., & prentice, g. (2016). Openness to experience and resilience as antecedents to employees’ capacity for organisational change.

Pertiwi, n., & atmaja, h. E. (2021). Literature review: peran kepemimpinan dalam manajemen perubahan di organisasi. Jurnal ek&bi, 4(2), 576–581. Https://doi.org/10.37600/ekbi.v4i2.324

Putri, s. K., artiawati, & kesumaningsari, n. P. A. (2021). Gaya kepemimpinan transformasional dan konflik kerja-keluarga karyawan industri manufaktur. Journal psychology of science and profession, 05(1), 20–29.

Quattrone, p., & hopper, t. (2001). What does organizational change mean? Speculations on a taken for granted category. Management accounting research, 12(4), 403–435. Https://doi.org/10.1006/mare.2001.0176

Rahim, m. A. (1983). Measurement of organizational conflict. The journal of general psychology, 109(2), 189–199. Https://doi.org/10.1080/00221309.1983.10736085

Rouzbahani, m. T., shirazi, a. F., nasab, n. R., & jahanbakhsh, l. (2013). The relation of transformational leadership style and conflict in workplace. Journal of basic and applied scientific research, 3(2), 1281–1286.

Rowold, j. (2005). Multifactor leadership questionnaire. Mind garden, 1–24.

Sahu, s., & pathardikar, a. D. (2016). Managing conflict through transformational leadership is callaborative style a solution? . Education for primary care, 26(5), 286–288. Https://doi.org/10.1080/14739879.2015.1079007

Seta, a. B., & mulyani, s. (2021). Pengaruh manajemen perubahan dan manajemen konflik terhadap kinerja karyawan pada cv. Enigma. Jurnal perkusi, 1(4), 566–670.

Smollan, r. K., matheny, j. A., & syaers, j. G. (2010). Personality, affect and organizational change: a qualitative study. Russell the journal of the bertrand, 6, 85–112.

Thuijsman, t. (2015). Leadership styles and their influence on employees regarding the acceptance of organizational change. Retrieved from http://essay.utwente.nl/67385/1/thuijsman_ba_bms.pdf, 1–12.

Windasari, roesminingsih, e., & trihantoyo, s. (2022). Pengaruh kepemimpinan transformasional kepala sekolah terhadap perubahan organisasi sekolah dasar. Kelola jurnal manajemen pendidikan, 9(1), 99–110. Http://statistik.data.kemdikbud.go.id/index.php/page/sd

Yuniaty, d. (2013). Peran pimpinan dalam menyelesaikan konflik di organisasi [program stui skretari diii]. Universitas negeri yogyakarta.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


REDAKSI : JURNAL PSIKOLOGI

Jl. H.R. Soebrantas Km. 15.5 No. 155 Gedung Fakultas Psikologi UIN Sultan Syarif Kasim Riau Kel. Tuahmadani Kec. Tampan Pekanbaru - Riau 28293. 

E-mail : jurnal.psikologi@uin-suska.ac.id / Website : http://ejournal.uin-suska.ac.id/index.php/psikologi

 

 

Lisensi Creative Commons


Jurnal Psikologi oleh Fakultas Psikologi disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional.