PENGARUH LAYANAN KONSELING INDIVIDUAL TERHADAP SIKAP BERAGAMA KLIEN DI LEMBAGA PEMBINAAN KHUSUS ANAK (LPKA) KLAS II PEKANBARU

Siti Alti Almunawaro, Nurjanis Nurjanis

Abstract


Konseling individu adalah pertemuan konselor dengan klein secara individual, dimana terjadi hubungan konseling yang bernuansa rapport. Kemudian sikap beragama merupakan suatu keadaan yang ada dalam diri seseorang yang mendorongnya untuk bertingkah laku sesuai kenyataannya pada agama yang dianutnya. Sebelum mengikuti layanan konseling individu beragama klien di LPKA masih banyak yang tidak ikut melaksanakan sholat berjemaah dan masih banyak yang tidak pandai baca Al-Quran. Dan setelah mengikuti konseling individual sikap beragama pada klien yaitu percaya ikut-ikutan, percaya dengan kesadaran dan cendrung pada Ateis. Permasalahan dalam penelitian ini apakah ada pengaruh layanan konseling individual terhadap sikap beragama klien di Lembaga Pembinaan Khusus Anak Klas II Pekanbaru. Dengan tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa besar pengaruh layanan konseling individual terhadap sikap beragama klien di Lembaga Pembinaan Khusus Anak Klas II Pekanbaru. Adapun teori tentang layanan konseling individual oleh Sofyan S Willis dan sikap beragama oleh M. Hanafi. Jumlah populasi 38 sedangkan sampel adalah total sampling yaitu 38 responden. Teknik analisis data adalah deskriptif kuantitatif. Adapun hasil penelitian berdasarkan olahan data terdapat 61,5 % adalah berpengaruh, artinya semakin bagus layanan konseling individual terhadap klien maka semakin baik sikap beragama klien.


Keywords


Konseling Individu, Sikap Beragama

Full Text:

PDF

References


Arikunto, Suharsimi, Prosedur Penelitian suatu Pendekatan Praktek, Jakarta: Rineka Cipta,1991

Al-Mighwar, Muhammad, Psikologi Remaja Cet I; Bandung: CV. Pustaka Setia, 2006.

Amti, Erman, Prayitno, Dasar-Dasar Bimbingan Dan Konseling Jakarta, Rineka Cipta, 1994.

Ade, Hutri, Syaputra, Program Serjana Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Fakultas Dakwah dan Komunikasi Tahun 2017

Daradjat, Zakiah, Ilmu Jiwa Agama, Jakarta: Bulan Bintang, 1974.

Dariyo, Agoes, Psikologi Perkembangan Remaja, Bogor: Ghalia Indonesia, 2004.

Hanafi, M, Dasar-Dasar Psikologi Agama, Percetakan: CV Mulia Indah Kemala, 2014

Hawi, Akmal, Seluk Beluk Ilmu Jiwa Agama, Jakarta: PT RajaGrafindo Press, 2014

Hadi, Sutrisno, Metodologi Research, Yogyakarta: Andi, 2002

Jalaludin, Psikologi Agama, Jakarta: Raja Wali Pers, 2015

Noor, Juliansyah, Metedologi Penelitian Skripsi, Tesis, Disertasi, dan Karya Ilmiah, Jakarta: Kencana, 2011

Mushaf, Al-Azhar, Al-Qur’an dan Terjemahan, Ringkasan Tafsir Ibnu Katsir, Ringkasan Tafsir Ath-Thabari, Ringkasan Asbabun Nuzul Jalaludin As-Siyuthi, dan Indeks Al-Qur’an, Cibiru Bandung: Hilal, 2010

Nurihsan, Yusuf, Juntika, Landasan Bimbingan Dan Konseling, Bandung: PT Remaja Rosdakarya, 2005.

Nursyidan, Arsela, Program Serjana Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Fakultas Tarbiyah Tahun 2015.

Prayitno, Konseling Perorangan, Padang: Universitas Negeri Padang, 2005

Ramayulis, Psikologi Agama, Kalam Mulia, 2002.

Ridwan, Skala Pengukuran Variabel-Variabel Penelitian, Bandung: Alfabeta, 2013.

Rahman, S Hibana, Bimbingan Dan Konseling Pola, Jakarta: Rineka Cipta 2003

Sabri, M Alisuti, Pengantar Psikologi Umum dan Perkembangan Remaja dan Remaja, Jakarta: Pedoman Ilmu Jaya, 1997

Santrock, Jhon, W, Perkembangan Remaja , Jakarta: PT. Gelora Aksara Pratama, 1980.

Sarwono, Sarlito, Wirawan, Psikologi Remaja, Jakarta: Rajawali Press, 2000.

Sugiyono, Metode Penelitian Administrasi, Bandung: Alfabeta, 2003.

________, Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D, Bandung : Alfabeta, 2005.

Tika, Pabandu, Metodologi Riset Bisnis, Jakarta: PT Bumi Aksara, 2006.

Willis, Sofyan S, Konseling Individual Teori dan Praktek, Bandung: Alfabeta, 2004.




DOI: http://dx.doi.org/10.24014/jrmdk.v1i5.8764

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


        

 

Editorial Office:

2nd Floor, Building of Da'wah and Communication Faculty, UIN Sultan Syarif Kasim Riau. Jl. HR Soebrantas Km 15, Simpangbaru, Tampan, Pekanbaru

Email   : jrmdk@uin-suska.ac.id