KUALIFIKASI PENDIDIKAN DAN PELATIHAN TERHADAP MUTU LAYANAN DI PT. AMEERA HATI MULIA

Eko Suyono, Ade Yuliar, Juhdi Amin

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kualifikasi pendidikan dan pelatihan terhadap mutu layanan di PT. Ameera Hati Mulia. Variabel dependen penelitian ini adalah mutu layanan. Sedangkan variabel independennya adalah kualifikasi pendidikan dan pelatihan. Populasi dalam penelitian ini mencakup sebagian mitra dan karyawan dalam biro haji dan umrah. Sampel dipilih menggunakan metode purposive sampling  yang diperoleh 35 responden. Analisis yang digunakan yaitu  statistik deskriptif, uji asumsi klasik yang terdiri dari uji normalitas, multikolinearitas, dan heteroskedastisitas, analisis regresi linear berganda dan uji hipotesis yang terdiri dari uji statistik t, uji statistik F dan koefisiensi determinasi. Hasil penelitian menyatakan kualifikasi pendidikan tidak berpengaruh signifikan terhadap mutu layanan di PT. Ameera Hati Mulia. Selanjutnya, pelatihan berpengaruh signifikan terhadap mutu layanan di PT. Ameera Hati Mulia. Kemudian, kualifikasi pendidikan dan pelatihan berpengaruh signifikan terhadap mutu layanan di PT. Ameera Hati Mulia.


Keywords


kualifikasi pendidikan; pelatihan; mutu layanan

Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


        

 

Editorial Office:

2nd Floor, Building of Da'wah and Communication Faculty, UIN Sultan Syarif Kasim Riau. Jl. HR Soebrantas Km 15, Simpangbaru, Tampan, Pekanbaru

Email   : jrmdk@uin-suska.ac.id