Konselor Sebaya dalam Keterbatasan Waktu Konselor Memberikan Layanan Bimbingan dan Konseling Di Era Pandemi Covid 19

Elia Firda Mufidah, Afrida Widyastuti

Abstract


Aturan school from home membawa tantangan tersendiri untuk guru Bimbingan dan Konseling. Guru Bimbingan dan Konseling dituntut agar tetap mampe memberikan layanan bimbingan dan konseling secara maksimal. Salah satu upaya yang bisa dimaksimalkan dengan cara memanfaatkan adanya konselor sebaya. Penelitian ini bertujuan untuk melihat keberfungsian konselor sebaya di sekolah selama masa pandemic covid 19. Penelitian ini menggunakan penelitian kualitatif deskriptif. Hasil penelitian diperoleh kesimpulan bahwa konselor sebaya mempermudah konselor dalam memberikan layanan kepada siswa.


Keywords


Covid 19, Keberfungsian, Konselor sebaya

Full Text:

PDF

References


Aditiya, S., Bimbingan, W., Konseling, D., & Tinggi, S. (2021). Kualitas Hidup Lansia Di Masa Pandemi Covid-19. KONSELING: Jurnal Ilmiah Penelitian Dan Penerapannya, 2(2), 56–60. https://doi.org/10.31960/konseling.v2i2.816

Dianto. (2017). Profil Dukungan Sosial Orangtua Siswa Di Smp Negeri Kecamatan Batang Kapas Pesisir Selatan. Jurnal Counseling Care, 1(1), 42–51. https://doi.org/10.22202/jcc.2017.v1i1.1994

Fakhriyani, D. V., Sa’idah, I., & Annajih, M. Z. (2021). Pendekatan REBT Melalui Cyber Counseling untuk Mengatasi Kecemasan di Masa Pandemi COVID-19. Counsellia: Jurnal Bimbingan Dan Konseling, 11(1), 56. https://doi.org/10.25273/counsellia.v11i1.8463

Geldard, K. (2005). Adolescent Peer Counseling.

Hasan, Sofy Ariany . Handayani, M. M., & Dev), M. P. (Ed &. (2014). No Title. Jurnal Psikologi Pendidikan Dan Perkembangan, 3(2), 128–135. https://journal.unair.ac.id/JPPP@table_of_content_53_volume3_nomor2.html

Kamore, S. K., & Tiego, P. M. (2015). Four pillars of effectiveness of peer counselling programs in Meru South District High Schools, Kenya. International Journal of Humanities and Social Science, 5(2), 254–262.

Musdalifah, A. (2021). Media Daring Layanan Bk Di Masa Pandemi Covid-19. Ristekdik : Jurnal Bimbingan Dan Konseling, 6(1), 109. https://doi.org/10.31604/ristekdik.2021.v6i1.109-113

Noviza, N. (2011). KONSELING TEMAN SEBAYA (PEER COUNSELING) SUATU INOVASI LAYANAN BIMBINGAN KONSELING DI PERGURUAN TINGGI. WARDAH, 12(1), N BIMBINGAN KONSELING DI PERGURUAN TINGGI. Wardah,. http://jurnal.radenfatah.ac.id/index.php/warda/article/view/213

Permatasari, Y., & Padang, U. N. (2021). Jurnal Al-Taujih. 7(1), 38–44.

Pratiwi, B. A. I. (2021). Jurnal Realita Bimbingan dan Konseling. 6.

Prawitasari, I. (2020). Implementasi Pelaksanaan Bimbingan Dan Konseling Di Masa Pandemi Covid-19: a Literature Review. Syi’ar: Jurnal Ilmu Komunikasi, Penyuluhan …, 3(2), 123–130. http://journal.iaisambas.ac.id/index.php/Syiar/article/view/671

Putra, M. A., & Shofaria, N. (2020). Inovasi Layanan Bimbingan Dan Konseling Di Masa Pembelajaran Dalam Jaringan Masa Pandemi Covid-19. Bikotetik (Bimbingan Dan Konseling Teori Dan Praktik), 4(2), 55. https://doi.org/10.26740/bikotetik.v4n2.p55-61

Rohmadi, D., Santosa, A. B., & Adindo, A. W. (2021). GUIDANCE AND COUNSELLING IN THE COVID-19 PANDEMIC PERIOD ( Bimbingan Konseling Pada Masa Pandemi Covid-19 ). XII(1), 74–83.

Saputra, T. A. (2020). Jurnal Bimbingan dan Konseling. Bentuk Kecemasan Dan Resiliensi Mahasiswa Pascasarjana Aceh-Yogyakarta Dalam Menghadapi Pandemi Covid-19, 6(1), 55–61.

Sari, R., Saleh, M. N. I., Rahman, D. N., & Aisah, A. (2020). Pemberdayaan Remaja Masjid di masa pandemi Covid-19 melalui workshop dan simulasi Konseling Sebaya. Counsellia: Jurnal Bimbingan Dan Konseling, 10(2), 190. https://doi.org/10.25273/counsellia.v10i2.7789

Supriyanto, A., Hartini, S., Irdasari, W. N., Miftahul, A., Oktapiana, S., & Mumpuni, S. D. (2020). Teacher professional quality: Counselling services with technology in Pandemic Covid-19. Counsellia: Jurnal Bimbingan Dan Konseling, 10(2), 176. https://doi.org/10.25273/counsellia.v10i2.7768

Suwarjo. (2008). KONSELING TEMAN SEBAYA (PEER COUNSELING) UNTUK MENGEMBANGKAN RESILIENSI REMAJA.

Syafitri, D. U., & Rahmah, L. (2021). Pelatihan Konselor Sebaya Daring Untuk Meningkatkan Literasi Kesehatan Mental Siswa di SMA Islam XY Semarang. Gadjah Mada Journal of Professional Psychology (GamaJPP), 7(1), 39. https://doi.org/10.22146/gamajpp.62299

Taufik. (2021). Implementing Group Counseling to Change Student ’ s Insight Pattern about Learning in the Covid-19 Pandemic. Journal of English Language Teaching and Literature, 2(1), 59–68.

Teenagers, H. (2021). Bagaimana Remaja Menjadi Peer-Counselor di Masa Pandemi ? 1(1), 32–44.




DOI: http://dx.doi.org/10.24014/ittizaan.v4i1.13959

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Elia Firda Mufidah

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

 Indexed By:

  



Creative Commons License

Al-Ittizaan Journal is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

 site stats

View My Stats