PENGARUH UMUR PANEN PUCUK DAN KONSENTRASI POC URINE KELINCI TERHADAP PERTUMBUHAN DAN PRODUKSI PUCUK KENIKIR (Cosmos caudatus)

Dian Mardiansyah, Siti Nurhidayah, Ismail Saleh

Abstract


Kenikir is an indigenous plant that has the potential to be cultivated, but there are still many people who do not know the potential of kenikir. This research aims to study the effect of shoots harvest on the results of kenikir and to find the best concentration of liquid organic fertilizer rabbit urine for the growth of kenikir. This research was conducted in January - April 2020 in the experimentation field of Perjuangan University of Tasikmalaya at an altitude of 359 m asl. The design used was a two factor Randomized Complete Block Design (RCBD). The first factor is the age of harvest, consisting of 3 levels ie 7 WAP (Weeks after planting), 8 WAP and 9 WAP. The second factor is urine concentration consisting of 4 levels ie 0 ml.L-1, 10 ml.L-1, 20 ml.L-1 and 30 ml.L-1. The results showed that 10 ml of L-1 U2 treatment produced higher kenikir plants and thicker diameters. U2P3 treatment gave the best response to plant height variables. All treatment combinations gave the same response to the number of leaves harvested and the weight of fresh shoots

Keywords


harvest shoots; kenikir; rabbit urine.

Full Text:

PDF

References


Abuyamin. 2016. Pengaruh Pemberian Urin Kelinci dan Kompos terhadap Pertumbuhan dan Hasil Tanaman Caisim (Brassica juncea, L.). J Plumula, 5(1): 69-79.

Amiroh, A., dan M. Rohmad. 2017. Kajian Varietas dan Dosis Urine Kelinci terhadap Pertumbuhan dan Produksi Tanaman Melon (Cucumis Melo L.). J Folium, 1(1): 37-47.

Amsya, U.N., B. Sutikno, dan S.H Pratiwi. 2013. Pengaruh Pemupukan Organik dan Nitrogen pada Pertumbuhan dan Hasil Tanaman Kenikir (Cosmos caudatus, Kunth.). J Agroteknologi Merdeka Pasuruan, 1(1): 29-34.

Cahyani, N.A., S. Hasibuan, dan R. Mawarni. 2019. Pengaruh Urin Kelinci dan Media Tanam Berbeda terhadap Pertumbuhan dan Produksi Tanaman Selada (Lactuca sativa) secara hidroponik dengan sistem wick. J Agricultural Research, 15(1): 20-28.

Chusna, N. 2016. Pengaruh Jenis dan Dosis Pupuk Kandang terhadap Produksi Pemanenan Berulang Pucuk Layak Jual Kenikir (Cosmos caudatus). Skripsi. Institut Pertanian Bogor. Bogor.

Jatsiyah, V., A.D. Susila, dan M. Syukur. 2016. Kemiripan Dan Evaluasi Produksi Aksesi Kenikir (Cosmos caudatus Kunth.) dari Jawa Barat. J Agronomi Indonesia. 44(1): 55-61.

Delyani, R., dan J.G. Kartika. 2016. Pengaruh Pupuk Nitrogen dan Pupuk Cair Hayati terhadap Perumbuhan dan Produksi Sayuran Daun Indigenous Tahunan. Bul. Agrohorti, 4 (3): 336-342.

Mutryarny, E., Endriani, dan S.U. Lestari. 2014. Pemanfaatan Urine Kelinci untuk Meningkatkan Pertumbuhan dan Produksi Tanaman Sawi (Brassica juncea L) varietas tosakan. J Ilmiah Pertanian, 11 (2): 23-34.

Nurhaeni, F., Trilestari, S. Wahyuono, dan A. Rohman. 2014. Aktivitas Antioksidan Ekstrak Etanolik Berbagai Jenis Sayuran serta Penentuan Kandungan Fenolik dan Flavonoid Totalnya. J Media Farmasi, 11 (2): 167-178.

Prastowo B, E. Patola, dan Sarwono. 2013. Pengaruh Cara Penanaman dan Dosis Pupuk Urea terhadap Pertumbuhan dan Hasil Tanaman Selada Daun (Lactuca sativa l.). J Inovasi Pertanian, 12 (2): 41-52.

Saleh, I., U. Trisnaningsih, D. Dwirayani, R.M. Syahadat, dan I.S. Atmaja. 2020. Analisis Preferensi Konsumen Terhadap Dua Spesies Kenikir; Cosmos caudatus dan Cosmos Sulphureus. J Mahatani, 3 (1): 195-204.

Saprudin. 2013. Pengaruh Umur Tanaman Pada Saat Pemangkasan terhadap Pertumbuhan dan Hasil Ketimun (Cucumis Sativus L.). Juristek, 1 (2): 51-62.

Sihombing, M.R., dan S. Heddy. 2018. Pengaruh Pemberian Biourin Kelinci Terhadap Pertumbuhan dan Hasil Beberapa Varietas Selada (Lactuca sativa L.). J Produksi Tanaman, 6 (7): 1317-1326.

Simorangkir, C.A., A. Supriyanto, W.E. Murdiono, E. Nihayati. 2017. Pemberian Pupuk Urine Kelinci (Leporidae) dan KNO3 pada Pertumbuhan dan Hasil Tanaman Stroberi (Fragraria Sp.). J Produksi Tanaman, 5 (5): 782-790.

Susilowati, Y.E., dan R. Sarwitri. 2018. Meningkatkan Hasil Tanaman Stroberi dengan Urine Kelinci. J Ilmu Pertanian Tropika dan Subtropika, 3 (1): 25-29.

Syamsiah, M., dan Royani. 2014. Respon Pertumbuhan dan Produksi Tanaman Cabai Merah (Capsicum Annum L.) terhadap Pemberian PGPR (Plant Growth Promoting Rhizobakteri) dari Akar Bambu dan Urine Kelinci. J Agroscience, 4 (2): 109-114.




DOI: http://dx.doi.org/10.24014/ja.v12i1.10656

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


 

Alamat : Jalan H.R Soebrantas KM 15 Panam, Pekanbaru, Riau.

Email : jurnalagroteknologi@yahoo.com


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

View My Stats