STUDI LITERATUR PEMBELAJARAN KIMIA BERBASIS MASALAH DITINJAU DARI KEMAMPUAN MENGGUNAKAN LABORATORIUM VIRTUAL

Nais Wulandari, Rian Vebrianto

Abstract


Media merupakan suatu sarana yang dapat digunakan untuk menyampaikan informasi kepada siswa, salah satu diantaranya yaitu laboratorium virtual. Saat ini seorang guru harus merangsang siswa agar siswa menjadi lebih aktif. Pembelajaran yang disampaikan oleh guru yang bersifat teoritis akan mendapatkan hasil yang kurang maksimal. Melakukan praktikum adalah salah satu cara untuk mengasah kemampuan berpikir siswa dalam belajar kimia. Siswa dapat memecahkan masalah sains dengan cara menghubungkan hasil observasi dalam praktikum dengan konstruksi teoritis yang telah dimiliki sehingga dapat membangun struktur konsep dengan baik. Alat, bahan dan zat kimia serta ancaman bahaya yang besar merupakan kekurangan dari observasi dalam praktikum, sehingga diperlukanlah laboratorium virtual yang tidak memiliki ancaman bahaya yang begitu besar. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian dengan pendekatan studi literatur. Hasil yang didapatkan dari studi literatur ini adalah pembelajaran kimia yang dilakukan dengan praktikum menggunakan laboratorium virtual lebih memberikan rasa nyaman kepada siswa selama praktikum sehingga siswa lebih mudah memahami materi dan memiliki kesan yang lebih dalam.

Full Text:

PDF

References


Argandi, Ratri, dkk. Pembelajaran Kimia dengan Metode Inquiry Terbimbing Dilengkapi Kegiatan Laboratorium Real dan Virtual Pada Pokok Bahasan Pemisahan Campuran. Jurnal Pendidikan Kimia (JPK). 2013; 2 (2): 44-49.

Arsyad, Azhar. Media Pembelajaran. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada. 2015: 3-7.

Fitriana, Dyah Nur, dkk. Pengaruh Pembelajaran Kimia Dengan Metode Student Team Achievement Division (STAD) Yang Dilengkapi Eksperimen Laboratorium Riil dan Virtual terhadap Prestasi Belajar Pada Materi Pokok Koloid Ditinjau Dari Kemampuan Memori Siswa Kelas XI IPA SMA N 8 Surakarta Tahun Ajaran 2011/2012. Jurnal Pendidikan Kimia (JPK). 2013; 2 (3): 130-138.

Jaya, Hendra. Pengembangan Laboratorium Virtual Untuk Kegiatan Praktikum dan Memfasilitasi Pendidikan Karakter Di SMK. Jurnal Pendidikan Vokasi. ___; 2 (1): 81-90.

Kasimun, dkk. Pembelajaran Kimia dengan Investigasi Kelompok Melalui Eksperimen dan Proyek Ditinjau Dari Kemampuan Menggunakan Alat Laboratorium Dan Persepsi Diri Siswa. Jurnal Inkuiri. 2012; 1 (1): 17-23.

Manasikana, Oktaffi Arinna, dkk.. Pembelajaran Ipa Melalui Metode Inkuiri Terbimbing Dan Proyek Ditinjau Dari Kreativitas Dan Kemampuan Menggunakan Alat Laboratorium. Jurnal Inkuiri. 2012; 1 (1): 24-33.

Miterianifa. Strategi Pembelajaran Kimia. Pekanbaru: Suska Press. 2015: 7.

Ramayulis. Profesi dan Etika Keguruan. Jakarta: Kalam Mulia. 2013: 258.

Saputri, Chairunisa Ayu, dkk. Pembelajaran Kimia Berbasis Masalah dengan Metode Proyek dan Eksperimen Ditinjau Dari Kreativitas dan Keterampilan Menggunakan Alat Laboratorium. Jurnal Inkuiri. 2013; 2 (3): 227-237.

Saraswaty, Sarry, dkk. Pembelajaran Kooperatif Model Numbered Heads Together (NHT) Berbantuan Media Laboratorium Riil dan Virtual Dilengkapi Lembar Kerja Siswa (LKS) Pada Materi Termokimia Kelas XI SMAN 1 Karanganyar Tahun Ajaran 2013/2014. Jurnal Pendidikan Kimia (JPK). 2014; 3 (1): 86-94.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI
UIN SUSKA RIAU

Kampus Raja Ali Haji
Gedung Fakultas Sains & Teknologi UIN Suska Riau
Jl.H.R.Soebrantas No.155 KM 18 Simpang Baru Panam, Pekanbaru 28293
Email: sntiki@uin-suska.ac.id
 
  • https://adminssw.minori.co.id/minori/
  • https://2021.bintarolc.co.id/bintaro/
  • https://assessment.kadellabs.com/kadellabs/
  • https://simawa.uai.ac.id
  • https://sikoba.koni-kotabandung.or.id/css/konibandung/
  • https://ekinerja.binjaikota.go.id/absensi/environments/prod/-/gacor-nih/
  • https://mylm.lifemedia.id/lifemedia/pastiwin/?file=PASTIWIN777
  • https://esign.brantas-abipraya.co.id/esign/index.html
  • Scatter Hitam
  • https://danielhowardwriting.com/
  • https://ibs.rshs.or.id/assets/?js=Pastiwin777
  • https://www.15thcombatengineers.org/
  • https://siber.ekaakarjati.id/siber/
  • https://mttbapps.rsmurniteguh.com/murnih/
  • http://sobatifk.dinkes.boyolali.go.id/
  • https://ibs.rshs.or.id/web-ibs/
  • https://dewanarsitek.id/dewan/
  • Mahjong Ways 3
  • http://poltekpelaceh.ac.id/elearning-bp2ip/elearning/?aceh=politeknik
  • http://siakad.stikesmuhbojonegoro.ac.id/img/scatter-hitam/
  • Slot Gacor Hari Ini
  • slotplus777
  • https://suburbannewsletter.com/
  • https://pastiwin777.uk/
  • Mbokslot
  • http://103.206.170.246:8080/visi/
  • https://mylm.lifemedia.id/lifemedia/
  • https://pastiwin777.cfd/
  • https://marketingworks.vn/
  • https://heylink.me/Mbokslot.com/
  • https://career.pgn-solution.co.id/pastiwin/?vendor=PASTIWIN777
  • https://bahanajar.schoolmedia.id/storage/bahanajar/