Respons Siswa Terhadap Pusat Informasi Dan Konseling Remaja Dalam Layanan Bimbingan Konseling

Fania Frisca Afindra, Amirah Diniaty

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui respons siswa terhadap Pusat Informasi dan Konseling Remaja dalam Layanan Bimbingan Konseling di SMPN 9 dan SMPN 20 Pekanbaru. Penelitian ini termasuk jenis penelitian deskriptif kualitatif. Penentuan subjek menggunakan purposive sampling, yang terdiri dari seluruh pengurus PIK R di SMPN 9 dan SMPN 20 Pekanbaru dan Guru Bimbingan Konseling di SMPN 9 dan SMPN 20 Pekanbaru. Untuk mengumpulkan data digunakan teknik wawancara dan dokumentasi. Data wawancara dianalisa dengan cara mendeskripsikan dalam bentuk narasi untuk memperoleh kesimpulan. Hasil penelitian menunjukan bahwa: 1) pelaksanaan PIK R di SMP Negeri 9 dan SMP Negeri 20 Pekanbaru sudah cukup berjalan dengan baik 2) guru BK dan siswa mempunyai respons positif terhadap keberadaan PIK R di SMP Negeri 9 dan SMP Negeri 20 Pekanbaru, karena keberadaan PIK R membawa manfaat bagi guru BK dan siswa.


Keywords


Respons, Pusat Informasi dan Konseling Remaja, Bimbingan Konseling

Full Text:

PDF

References


Alfajriani, E. (2017). Promosi Pogram Generasi Berencana bagi Kalangan Generasi Muda di Kecamatan Barong Tongkok Kabupaten Kutai Barat. 6089-6103.

Dini Rakhmawati. 2018. Analisis Permasalahan PIK R Kota Semarang dalam Mewujudkan Masyarakat Berwawasan Kependudukan. Semarang : Universitas PGRI Semarang,.

Geldard, K. (2012). Konseling Remaja Intervensi Praktis bagi Remaja Beresiko. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Indra Wirdhana dkk. (2012). Tentang Bimbingan dan Pembinaan Keluarga Remaja. Jakarta Timur: Balai Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional.

Masri Muadz. 2009. Panduan Pengelolaan Pusat Informasi dan Konseling Remaja. Jakarta: BKKBN.

Pratiwi Ningsih dkk. (2018). Pengaruh Pendidikan Kesehatan terhadap Pengetahuan Remaja Putri untuk Mencegah Seks Pranikah. 563.

Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Pendidikan (Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif dan R & D). Bandung: Alfa Beta.

Tohirin. (2007). Bimbingan dan Konseling di Sekolah Madrasah. Jakarta: PT Rajawali Press.

______. (2016). Metode Penelitian Kualitatif dalam Pendidikan Bimbingan dan Konseling. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.




DOI: http://dx.doi.org/10.24014/japkp.v1i2.10015

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


 Creative Commons License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

website statistics

View My Stats