Pengaruh Disiplin Kerja terhadap Kinerja Pegawai Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Provinsi Sumatera Selatan

Dimas Andika Saputra, Darwin Darwin

Abstract


Abstrak

Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah apakah disiplin kerja memiliki pengaruh terhadap kinerja pegawai pada dinas perumahan dan kawasan permukiman provinsi sumatera selatan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah pengaruh disiplin kerja terhadap kinerja pegawai pada Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Provinsi Sumatera Selatan. Populasi dalam penelitian ini berjumlah 53 orang, dengan menggunakan teknik simple random samplingkarena pengambilan sampel dari populasi secara acak pada Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Provinsi Sumatera Selatan.Data diperoleh dengan menggunakan instrumen angket dan telah di uji validitas dan reliabilitas. Pengujian data ini di analisis dengan menggunakan analisis regresi linear sederhana, dan dilakukan pengujian hipotesis secara uji parsial atau uji t. Hasil penelitian menunjukkan bahwa bahwa secara parsial, disiplin berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai dinas perumahan dan kawasan permukiman provinsi sumatera selatan.

Kata Kunci : Disiplin Kerja, Kinerja Pegawai

 

Abstract

The formulation of the problem in this study is whether work discipline has an influence on employee performance at the housing and residential area office in South Sumatra province. This study aims to determine whether the effect of work discipline on employee performance at the Housing and Settlement Area Office of South Sumatra Province. The population in this study amounted to 53 people, using a simple random sampling technique because the sample was taken from a random population at the Housing and Settlement Area Office of South Sumatra Province. Data was obtained using a questionnaire instrument and has been tested for validity and reliability. Testing this data was analyzed using simple linear regression analysis, and testing the hypothesis by partial test or t test. The results of the study show that partially, discipline has a positive and significant effect on the performance of housing and residential area officials in the province of South Sumatra.

 

TRANSLATE with xEnglishArabicHebrewPolishBulgarianHindiPortugueseCatalanHmong DawRomanianChinese SimplifiedHungarianRussianChinese TraditionalIndonesianSlovakCzechItalianSlovenianDanishJapaneseSpanishDutchKlingonSwedishEnglishKoreanThaiEstonianLatvianTurkishFinnishLithuanianUkrainianFrenchMalayUrduGermanMalteseVietnameseGreekNorwegianWelshHaitian CreolePersian   TRANSLATE with COPY THE URL BELOW BackEMBED THE SNIPPET BELOW IN YOUR SITE Enable collaborative features and customize widget: Bing Webmaster PortalBack

Keywords


Keywords: Work Discipline, Employee Performance

Full Text:

PDF

References


Andayani, M. (2020). Analisis Pengaruh KepuaAndayani, M. (2020). Analisis Pengaruh Kepuasan Kerja, Motivasi Kerja dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Prima Indojaya Mandiri Lahat. Jurnal Manajemen Dan Bisnis, 5(1), 797–804.san Kerja, Motivasi Kerja dan Disip. Jurnal Manajemen Dan Bisnis, 5(1), 797–804.

Bagudek Tumanggor, & Rosita Manawari Girsang. (2021). Pengaruh Kompetensi Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Upt Badan Pendapatan Daerah Kecamatan Gunung Malela Kabupaten Simalungun. Manajemen : Jurnal Ekonomi, 3(1), 42–55. https://doi.org/10.36985/manajemen.v3i1.91

Djaali, H. (2020). Metodologi (B. S. Fatmawati (ed.)). PT. Bumi Aksara.

Hendra, H. (2020). Pengaruh Budaya Organisasi, Pelatihan Dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada Universitas Tjut Nyak Dhien Medan. Maneggio: Jurnal Ilmiah Magister Manajemen, 3(1), 1–12. https://doi.org/10.30596/maneggio.v3i1.4813

Jufrizen, J., & Sitorus, T. S. (2021). Pengaruh Motivasi Kerja dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Dengan Disiplin Kerja Sebagai Variabel Intervening. Prosiding Seminar Nasional Teknologi Edukasi Sosial Dan Humaniora, 1(1), 841–856.

Kalam, A. L. (2020). Pengaruh lingkungan kerja dan disiplin kerja terhadap kinerja karyawan. 7(2), 65–83.

Kusumayanti, K., Ratnasari, S. L., & Hakim, L. (2020). Pengaruh Motivasi Kerja, Disiplin Kerja, Lingkungan Kerja, Dan Gaya Kepemimpinan Terhadap Kinerja Pegawai Negeri Sipil Dinas Perindustrian Dan Perdagangan Daerah Pemerintah Kota Batam. Jurnal Bening, 7(2), 178–192. https://www.journal.unrika.ac.id/index.php/beningjournal/article/view/2445

Mangkunegara, A. P. (2017). Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan (Cetakan Se). Pt. Remaja Rosdakarya.

Rahmati, I., Sa’adah, L., & Aprillia, D. (2020). Faktor Kompensasi Motivasi, dan Disiplin Kerja Serta Pengaruhnya Terhadap kepuasan Kerja Karyawan (Zulfikar (ed.)). LPPM.

Subyabtoro, A., & Suwarto, F. (2020). Manajemen Sumber Daya Manusia Strategi (D. Arum (ed.)). ANDI (Anggota IKAPI).

Sugiyono. (2022). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. ALFABETA, cv.

Sumardjo, M., & Priansa, J. (2018). Manajemen Pengembangan Sumber Daya Manusia Konsep-Konsep Kunci. ALFABETA, cv.

Utama, I. G. B. R. (2018). Statisik Penelitian Bisnis dan Pariwisata (E. Kurnia (ed.)). ANDI (Anggota IKAPI).

Yusnandar, W., Nefri, R., & Siregar, S. (2020). Pengaruh Disiplin Kerja Dan Pelatihan Terhadap Kinerja Karyawan Dengan Budaya Organisasi Sebagai Variabel Moderasi Pada Rumah Sakit Milik Pemerintah di Kota Medan. Jurnal Humaniora : Jurnal Ilmu Sosial, Ekonomi Dan Hukum, 4(1)(1), 61–72.

.




DOI: http://dx.doi.org/10.24014/ekl.v6i2.25331

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2024 Eklektik : Jurnal Pendidikan Ekonomi dan Kewirausahaan



Diindeksasi Oleh :

         

Alamat Redaksi :

Prodi Pendidikan Ekonomi, Fakultas Tarbiyah dan Keguruan, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau.

Jl. H.R. Soebrantas Km. 15 No. 155 Kelurahan Simpang Baru Kecamatan Tampan Pekanbaru 28293 Riau, Indonesia.

Email: eklektik.pe@uin-suska.ac.id

Link Journal : http://ejournal.uin-suska.ac.id/index.php/EKLEKTIK

View My Stats