Analisis Pelaksanaan Akreditasi Sekolah dalam Meningkatkan Mutu Pendidikan SMPIT Al-Andalus Pekanbaru

Salfen Hasri, Jumakri Jumakri, Muhammad Salim, Pani Rahmawati, Miska Sundari

Abstract


Akreditasi merupakan alat regulasi diri (self regulation) bagi sekolah untuk memahami kemampuan dan kelemahan serta melakukan upaya terus menerus meningkatkan mutu pelayanan pendidikan. Peningkatan mutu pendidikan secara Nasional merupakan salah satu program yang harus  dilaksanakan oleh pemerintah yang diarahkan agar lembaga pendidikan selalu berupaya untuk memberikan jaminan mutu layanan kepada pihak-pihak yang berkepentingan atau masyarakat. Tujuan penelitian ini adalah mendapatkan gambaran tentang: 1) Bagaimana implementasi akreditasi SMPIT Al-Andalus Pekanbaru. 2) Mengetahui faktor penghambat dan pendukung akreditasi dan 3) mengetahui peran akreditasi ada pengembangan mutu pendidikan di SMPIT Al-Andalus Pekanbaru.  serta. Adapun pedekatan dan metode pada penelitian ini menggunakan metode library research dengan data dari buku jurnal, dan studi dokumen. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pelaksanaan akreditasi sekolah di SMPIT Al-Andalus Pekanbaru sesuai dengan mekanisme yang telah ditentukan. Hasil Akreditasi yang diperoleh SMPIT Al-Andalus Pekanbaru dengan nilai akhir 92 berpredikat A (Unggul). Adapun tindak lanjut berupa program peningkatan mutu pendidikan yang dilaksanakan berdasarkan komponen standar nasional pendidikan.


Full Text:

PDF

References


Awaludin, A. A. R. (2017). Akreditasi sekolah sebagai suatu upaya penjaminan mutu pendidikan di Indonesia. SAP (Susunan Artikel Pendidikan), 2(1)..

Badan Akreditasi Nasional Sekolah/Madrasah. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. https://bansm.kemdikbud.go.id/.

Karyanto, U. G., Rahman, A., & Darwin, D. (2015). Implikasi Akreditasi Sekolah Terhadap Peningkatan Mutu Tata Kelola Smk Negeri 1 Oku. Jurnal Manajemen Pendidikan Indonesia, 7(2), 43-57. https://jurnal.unimed.ac.id/2012/index.php/jmpi/article/view/8104.

Maba, W. (2017). The implementation of education national standard in the instrument of school accreditation of Bali province education authority. International Research Journal of Engineering, IT and Scientific Research, 3(4), 1-7.

Machali, I. (2018). The Handbook of Education Management: Teori dan Praktik Pengelolaan Sekolah/Madrasah di Indonesia Edisi 2 (Vol. 2). Jakarta: Prenada Media.

Malik, Abdul et al. (2020). Pedoman Akreditasi Sekolah/Madrasah. Jakarta: BAN S/M Kemdikbud RI.

Moleong, L. J. (2017). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Peraturan Pemerintah RI No. 19 Tahun 2005

Sanjaya, W. (2013). Penelitian Pendidikan jenis, Metode, dan Prosedur. Jakarta: Kencana.

Sistem Penilaian Akreditasi Sekolah/Madrasah. (2019). Badan Akreditasi Nasional Sekolah/Madrasah Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. https://bansm.kemdikbud.go.id/sispena2019.

SMPIT AL-ANDALUS. https://sekolah.data.kemdikbud.go.id/index.php/chome/profil/07984f22-5c1c-4f6d-b512-3388bbaa02e2

Sugiyono. (2012). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, kuantitatif, dan R&B. Bandung: Alfabeta.

Sururi. (2008). Pengaruh Akreditasi Sekolah terhadap Mutu Pendidikan di SMK se-Kota Bandung. Jurnal Administrasi Pendidikan. vol. 8. no. 2. https://ejournal.upi.edu/index.php/JAPSPs/article/view/6295.

Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional.

VIVA.co.id. (2019). Survei Pendidikan Dunia Indonesia Peringkat 72 dari 77 Negara. https://www.viva.co.id/arsip/1249962-survei-pendidikan-dunia- indonesia-peringkat-72-dari-77-negara.

Yadnya, G.A.O. (2020). Kiat Sukses Menyiapkan Akreditasi Sekolah. Jakarta: Guepedia.

Zulkifli, M. (2015). Kinerja Badan Akreditasi Provinsi Sekolah/madrasah (BAP S/M) dalam Meningkatkan Mutu Pendidikan di Provinsi Sulawesi Tenggara. Al-TA'DIB: Jurnal Kajian Ilmu Kependidikan, 8(2), 168-189.




DOI: http://dx.doi.org/10.24014/at-tajdid.v2i4.20042

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Dipublikasikan oleh:

Pascasarjana Universitas Islam Negeri  Sultan Syarif Kasim Riau
Jl. KH. Ahmad Dahlan No.94, Kp. Melayu, Kec. Sukajadi
Kota Pekanbaru, Riau 28122
email: musa.thahir@uin-suska.ac.id
 
Diindeks oleh:
 
 
Lisensi Creative Commons
At-Tajdid: Journal of Islamic Studies disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional.