Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD untuk Meningkatkan Hasil Belajar Pkn pada Siswa Sekolah Dasar

* Rohani

Abstract


Penelitian ini dilakukan di SDN 011 Teluk Dalam  Kecamatan Kuala Kampar Kabupaten Pelalawan. Sebagai subjek dalam penelitian ini adalah siswa Kelas VI SDN 011 Teluk Dalam  Kecamatan Kuala Kampar Kabupaten Pelalawan dengan jumlah siswa 20 orang yang terdiri dari 9 laki-laki dan 11 perempuan dengan kemampuan yang hitrogen. Penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas (PTK). Penelitian Tindakan Kelas melalui tahapan yaitu perencanaan, pelaksanaan, pengamatan dan refleksi. Berdasarkan hasil tes terhadap materi pelajaran yang dilakukan setelah dilakukan tindakan. Pada data awal ketuntasan belajar siswa hanya 50% setelah dilakukan perbaikan pada siklus pertama meningkat hingga 70% dan pada siklus ke II lebih meningkat hingga mencapai 85%. Keberhasilan ini disebabkan dengan penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD  yang dilakukan guru telah berada pada klasifikasi tingkat kesempurnaan ”Sempurna” sehingga siswa cenderung lebih positif dalam menerima pelajaran yang diberikan guru dengan klasifikasi “samangat tinggi” dengan demikian tingkat perolehan siswa akan meningkat dan pada gilirannya dapat meningkatkan hasil belajarnya

Keywords


Kooperatif Tipe STAD , Hasil Belajar

Full Text:

PDF


DOI: http://dx.doi.org/10.24014/suara%20guru.v4i3.10246

Refbacks

  • There are currently no refbacks.



Suara Guru: Jurnal Pendidikan Sosial, Sains dan Humaniora (SG-JPSSH)

ISSN (2477-6351)

US/Indonesia Teacher Education Consortium (USINTEC) UIN Suska Riau
Jalan H. R. Soebrantas KM. 15.5, Simpangbaru, Tampan
 
 indexed by :
 Logo IPI
 

Creative Commons License
Suara Guru(Print ISSN 2477-6351): Jurnal Pendidikan Sosial, Sains dan Humaniora (SG-JPSSH) is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Flag Counter