Analisis Kepuasan Konsumen Pada CV. Salsabillah Group Dengan Menggunakan Metode Service Quality

Mohammad Syihabuddin Alja’far, Mohammad Dian Kurniawan, Yanuar Pandu Negoro

Abstract


CV. Salsabillah Group yaitu perusahaanmanufaktur batu kumbung yang berlokasi di Ds. Bolo Kecamatan Ujung Pangkah Kabupaten Gresik. Dalam penjualan batu kumbung kepuasan pelayanan pelanggan sangat mempengaruhi kepercayaan konsumen. Maka dari itu kualitas pelayanan konsumen menjadi tolak ukur keberhasilan suatu perusahaan. Pada data penjualan batu kumbung di CV. Salsabilah Group selama bulan Mei – Oktober 2021 terjadi penurunan jumlah konsumen dengan grafik yang tidak stabil dan cenderung menurun. Untuk meningkatkan kualitas pelayanan konsumendiperlukan penerapan metode Service Quality guna memperbaiki kualitas dalam pelayanan kepada konsumen agar meningkatkan kepercayaan konsumen pada perusahaan. Dalam penelitian ini data diolah dengan melakukan uji Reabilitas, Uji Validitas, Perhitungan GAP. hasil dari penilitian ini menunjukkan bahwa pada 10 atribut kepuasan pada konsumen, terdapat GAP antara persepsi  CV. Salsabillah Group dan harapan konsumen yang mempunyai nilai (-2,09) kondisi lingkungan perusahaan. sebaiknya pada jalanan perusahaan sampai tempat parkir agar segera diperbaiki lagi, karena berpengaruh terhadap kenyamanan pelanggan ketika berkunjung. yang berarti pelayanan konsumen di perusahaan tidak sesuai dengan keinginankonsumennya dan perbaikan masih harus dilakukan dengan menggunakan usulan perbaikan yang telah diberikan pada penelitian ini.

 

Kata Kunci:  Kepuasan, Pelayanan Konsumen, Service Quality, Kualitas, Batu kumbung


Full Text:

PDF

References


​F. C. Putra, “Analisis Pengukuran Tingkat Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Pelanggan Dengan Metode Service Quality (Servqual) Yang Diintegrasikan Dengan Metode Importance Performance Analysis (IPA) (Studi,” pp. 1–92, 2019.

​U. Peningkatan et al., “Banten dengan menggunakan Metode Service Quality (SERVQUAL)  SESAR TRIWIBOWO, HENDANG SETYO RUKMI, AMBAR HARSONO,” J. Online Inst. Teknol. Nas. Juli, vol. 02, no. 01, pp. 13–23, 2014.

​H. Winarno and T. Absror (Universitas Serang Raya), “Analisis Kualitas Pelayanan Dengan Metode Service Quality (Servqual) Dan Importance Performance Analysis (Ipa) Pada Pt. Media Purna Engineering,” J. Manaj. Ind. Dan Logistik, vol. 1, no. 2, p. 162, 2017, doi: 10.30988/jmil.v1i2.38.

​I. Murdifin, “Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap KepuasanNasabah Pada PT. Bank Danamon CabangMakassar,” lldikti9.id Equilibrum, vol. 1, no. 2, pp. 23–33, 2020.

​A. Dharmawan and F. Wurjaningrum, “Rancangan Perbaikan Kualitas Pelayanan Jasa Dengan Metode Servqual, Importance Performance Analysis, Dan Quality Function Deployment Pada Plasa Telkom Cabang Dinoyo Surabaya,” J. Manaj. Teor. dan Ter. J. Theory Appl. Manag., vol. 7, no. 3, pp. 207–224, 2016, doi: 10.20473/jmtt.v7i3.2712.

​A. D. Linggan, “Penambahan Pelanggan IndiHome 2018,” vol. 6, no. 2, pp. 6548–6555, 2019.

​M. Horax, L. Sanjaya, J. Pratiwi, and A. Yosephine, “Analisis Kepuasan Konsumen terhadap Pelayanan Restoran Cepat Saji (Restoran X) dengan Metode Service Quality (Servqual),” J. Metris, vol. 18, pp. 65–74, 2017, [Online]. Available: http://ojs.atmajaya.ac.id/index.php/metris.

​A. P. Anindya and Iva Mindhayani, “Analisis Kepuasan Pelanggan De Laundry dengan Menggunakan Metode Customer Satisfaction Index dan Service Quality,” J. INTECH Tek. Ind. Univ. Serang Raya, vol. 7, no. 2, pp. 129–136, 2021, doi: 10.30656/intech.v7i2.3954.

​H. J. Suripatty, “Analisa Kualitas Proses Produksi Analisa Kualitas Proses Produksi Produk Batu Batako PT. Karya Papua Nabire,” J. FATEKSA, vol. 1, no. 1, pp. 31–38, 2016.

​B. Irawan, R. A. Kurnia, E. D. Sitanggang, and S. Achmady, “Analisis Tingkat Kepuasan Pasien Terhadap Mutu Pelayanan Rumah Sakit Berdasarkan Metode Service Quality (Servqual),” J. Keperawatan Dan Fisioter., vol. 3, no. 1, pp. 58–64, 2020, doi: 10.35451/jkf.v3i1.522.

​A. Purnama and I. Sailah, “Peningkatan Tingkat Kepuasan Dosen Terhadap Kualitas Pelayanan Pelatihan Jurnal Berkualitasmelalui Metode Servqual,” J. Manaj., vol. 21, no. 3, p. 418, 2017, doi: 10.24912/jm.v21i3.260.

​Y. P. Negoro, F. D. Yanti, and F. A. Sholikah, “MATRIK Jurnal Manajemen dan Teknik Industri-Produksi Peningkatan Kualitas Pelayanan Sekolah Menengah Atas ( SMA ) Sejahtera Surabaya Dengan Pendekatan Service quality ( SERVQUAL ) Dan Quality Function Deployment ( QFD ),” vol. XXII, no. 2, 2022, doi: 10.350587/matrik.v22i2.3501.

​D. F. Nurdiyanto, “Tugas Akhir Usaha Peningkatan Kualitas Pelayanan dengan Pendekatan Fuzzy dan Metode Service Quality pada Pusat Perbelanjaan Assalaam Hypermarket,” pp. 18–21, 2008.

​O. P.Sianipar, P. Deoranto, and W. A. P. Dania, “Analisis Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Konsumen Dengan Metode Servqual (Service Quality) (Studi Kasus di Nest Coffee, Kota Jombang),” pp. 1–9.

​R. Alfatiyah, “Analisis Kualitas Jasa Periklanan Dengan Kombinasi Metode Servqual Dan Quality Function Deployment (Qfd) Untuk Meningkatkan Kepuasan Pelanggan,” JITMI (Jurnal Ilm. Tek. dan Manaj. Ind., vol. 1, no. 1, pp. 1–7, 2018.

​A. Rahmi, A. Wulandari, and D. Marcelino, “Analisis IPA Dalam Mengukur Kepuasan Pelanggan PT. Medion Ardhika Bhakti Berdasarkan Dimensi SERVQUAL,” J. Adm. Prof., vol. 1, pp. 27–34, 2020.




DOI: http://dx.doi.org/10.24014/sitekin.v19i2.18052

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2022 SITEKIN: Jurnal Sains, Teknologi dan Industri




Editorial Address:
FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI
UIN SULTAN SYARIF KASIM RIAU

Kampus Raja Ali Haji
Gedung Fakultas Sains & Teknologi UIN Suska Riau
Jl.H.R.Soebrantas No.155 KM 18 Simpang Baru Panam, Pekanbaru 28293
Email: sitekin@uin-suska.ac.id
© 2023 SITEKIN, ISSN 2407-0939

SITEKIN Journal Indexing:

Google Scholar | Garuda | Moraref | IndexCopernicus | SINTA


Creative Commons License
SITEKIN by http://ejournal.uin-suska.ac.id/index.php