Analisis Efektivitas Mesin Debarker Dengan Menggunakan Metode Overall Equipment Effectiveness (OEE) Di PT. XYZ Kuningan, Jawa Barat

Eris Tammya, Dene Herwanto

Abstract


Penelitian ini berfokus pada analisis efektivitas mesin debarker pada PT. XYZ Kuningan, Jawa Barat. Tujuan penelitian ini agar proses produksi pada PT. XYZ dapat berjalan dengan efektif dan efisien serta memiliki tingkat produktivitas yang tinggi guna memenuhi jumlah produksi yang sesuai dengan perencanaan produksi dengan kualitas yang baik, untuk itu perusahaan dapat memenuhi kebutuhan pasar serta meningkatkan kepuasan konsumen. Selain itu untuk memberikan informasi mengenai perawatan (maintenance) yang harus dilakukan untuk meminimalisir kerugian akibat kerusakan dari mesin produksi. Metode pengolahan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode Overall Equipment Effectivenes (OEE) yang mana metode ini merupakan alat ukur tingkat efektivitas suatu mesin dengan memperhitungkan tiga rasio utama yaitu availability rate, quality rate dan performance rate, dengan melakukan perhitungan data yang didapat dari catatan perusahaan. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa mesin debarker PT. XYZ memiliki tingkat efektivitas dibawah standart word class oleh karena itu perlu dilakukannya maintenance.


Full Text:

PDF

References


S. N. Susianti, “Analisis Perawatan Mesin Casting Zinc Menggunakan Metode Overall Equipment Effectivness (OEE) Melalui Pendekatan DMAIC,” JENIUS J. Terap. Tek. Ind., vol. 1, no. 1, pp. 30–37, 2020, doi: 10.37373/jenius.v1i1.22.

B. Y. Asgara and G. Hartono, “Analisis Efektifitas Mesin Overhead Crane Dengan Metode Overall Equipment Effectiveness (Oee) Di Pt. Btu, Divisi Boarding Bridge,” Ind. Syst. Eng. Assess. J., vol. 15, no. 1, pp. 62–70, 2014.

M. I. Gunadi and F. A. Kurniawan, “ANALISIS PERAWATAN MESIN STERILIZER DENGAN METODE OVERALL EQUIPMENT EFFECTIVENESS ( OEE ) DI PKS PT . XYZ,” vol. 17, no. 1, 2021.

C. Bakti and H. Kartika, “Perawatan Mesin Dengan Metode Overall Equipment Effectiveness ( Oee ),” J. Ilmu Tek. dan Komput., vol. 3, no. 1, pp. 31–38, 2019.

D. Kurniawan, Trismawati, and T. Prihatiningsih, “Jurnal SENOPATI,” pp. 41–49, 2019.

L. T. Atmaja, E. Supriyadi, and S. Utaminingsih, “Analisis Efektivitas Mesin Pressing Ph-1400 Dengan Metode Overall Equipment Effectiveness (Oee) Di Pt. Surya Siam Keramik,” Teknol. J. Ilm. dan Teknol., vol. 1, no. 1, p. 35, 2018, doi: 10.32493/teknologi.v1i1.1415.

R. F. Prabowo, H. Hariyono, and E. Rimawan, “Total Productive Maintenance (TPM) pada Perawatan Mesin Grinding Menggunakan Metode Overall Equipment Effectiveness (OEE),” J. Ind., vol. 3, no. 2, pp. 47–62, 2015.

A. M. Majid, P. Moengin, and A. Witonohadi, “Usulan Penerapan Total Productive Maintenance (Tpm) Dengan Pengukuran Overall Equipment Effectiveness (Oee) Untuk Perencanaan Perawatan Pabrik Bar Mill Pada Pt. Krakatau Wajatama,” J. Tek. Ind., vol. 4, no. 3, pp. 234–247, 2014, doi: 10.25105/jti.v4i3.1515.

A. E. Susetyo, “Analisis Overall Equipment Effectivenes ( OEE ) untuk Menentukan Efektivitas Mesin Sonna Web,” J. Sci. Tech, vol. 3 (2), no. 2, pp. 93–96, 2017.

M. Anggraini, E. Khikmawati, and H. Widiastuti, “Analisis Produktivitas Mesin Press Dengan Pendekatan Overall Equipment Effectiveness ( OEE ) Pada PT . Japfa Comfeed Indonesia Lampung,” J. Rekayasa, Teknol. Dan Sains, vol. 1, no. 2, pp. 132–138, 2017.

A. F. Yusra, E. Budiasih, and A. Pamoso, “Analisis Performance Mesin Weaving Pada Pt Abc Menggunakan Metode Reliability Availability Maintainability (RAM) Dan Overall Equipment …,” eProceedings Eng., vol. 5, no. 2, pp. 2535–2544, 2018.

N. C. Dewi, “Analisis Penerapan Total Productive Maintenance ( Tpm ) Dengan Perhitungan Overall Equipment Efectiveness ( Oee ) Dan Six Big Losses Mesin Cavitec Pt . Essentra Surabaya,” 2014.

F. A. Anugrah, F. A. Kurniawan, and A. Irwan, “ANALISIS PENERAPAN PERAWATAN PADA MESIN DIGESTER DENGAN METODE OVERALL EQUIPMENT EFFECTIVENESS (OEE) PT. XYZ,” vol. 9, no. 2, pp. 82–90, 2021.

D. Diniaty et al., “ANALISIS TOTAL PRODUKTIVE MAINTENANCE ( TPM ) PADA STASIUN KERNEL DENGAN MENGGUNAKAN METODE OVERALL EQUIPMENT EFFECTIVENESS ( OEE ) DI PT . SURYA AGROLIKA REKSA,” vol. 3, no. 2, pp. 60–64, 2017.

D. Aswan, P. Studi, T. Mesin, U. H. Medan, and O. E. Effectiveness, “PENERAPAN EVALUASI MANAJEMEN PERAWATAN DENGAN METODE OVERALL EQUIPMENT EFFECTIVENESS ( OEE ) PADA HASIL PRODUKSI MESIN PACKING WAFER DI PT . XYZ,” vol. 8, no. 1, pp. 27–33, 2020.

M. R. Rifaldi, “Overall Equipment Effectiveness (OEE) Pada Mesin Tandem 03 Di PT. Supernova Flexible Packaging,” J. Rekayasa Ind., vol. 2, no. 2, pp. 67–77, 2020, doi: 10.37631/jri.v2i2.180.

T Budi Agung, Miftahul Imtihan, and Suwaryo Nugroho, “Usulan Perbaikan Melalui Penerapan Total Productive Maintenance Dengan Metode Oee Pada Mesin Twin Screw Extruder Pvc Di Pt. Xyz,” TEKNOSAINS J. Sains, Teknol. dan Inform., vol. 8, no. 1, pp. 10–22, 2021, doi: 10.37373/tekno.v8i1.78.

A. Wahid, “Penerapan Total Productive Maintenance (TPM) Produksi Dengan Metode Overall Equipment Effectiveness (OEE) Pada Proses Produksi Botol (PT. XY Pandaan – Pasuruan),” 2020, vol. 6, pp. 12–16, 2020




DOI: http://dx.doi.org/10.24014/sitekin.v19i1.14740

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 SITEKIN: Jurnal Sains, Teknologi dan Industri




Editorial Address:
FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI
UIN SULTAN SYARIF KASIM RIAU

Kampus Raja Ali Haji
Gedung Fakultas Sains & Teknologi UIN Suska Riau
Jl.H.R.Soebrantas No.155 KM 18 Simpang Baru Panam, Pekanbaru 28293
Email: sitekin@uin-suska.ac.id
© 2023 SITEKIN, ISSN 2407-0939

SITEKIN Journal Indexing:

Google Scholar | Garuda | Moraref | IndexCopernicus | SINTA


Creative Commons License
SITEKIN by http://ejournal.uin-suska.ac.id/index.php