Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran Contexctual Teaching and Learning (CTL) terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis berdasarkan Self Confidence Siswa SMP Negeri 1 Sungai Batang

Dwi Rahmah Dayani, Hasanuddin Hasanuddin

Abstract


ABSTRAK. Penelitian ini dilatarbelakangi dari rendahnya kemampuan pemecahan masalah matematis dan bertujuan untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran Contexctual Teaching and Learning (CTL) terhadap kemampuan pemecahan masalah matematis, ada atau tidaknya pengaruh self confidence terhadap kemampuan pemecahan masalah matematis siswa, serta ada atau tidaknya interaksi antara model pembelajaran dengan self confidence terhadap kemampuan pemecahan masalah. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen dan desain yang digunakan adalah  factorial experiment design. Populasi pada penelitian adalah seluruh siswa kelas VIII SMP Negeri 1 Sungai Batang, dengan sampel VIIIA sebagai kelas eksperimen dan VIIIB sebagai kelas kontrol. Teknik sampel yang digunakan adalah cluster random sampling. Pengumpulan data berupa angket self confidence dan tes kemampuan pemecahan masalah matematis. Analisis data yang digunakan peneliti yaitu, dengan menggunakan uji anova dua arah. Berdasarkan hasil analisis data dapat diambil kesimpulan bahwa : 1) terdapat pengaruh model pembelajaran Contexctual Teaching and Learning (CTL) terhadap kemampuan pemecahan masalah matematis. 2) tidak terdapat pengaruh self confidence terhadap kemampuan pemecahan masalah matematis siswa, dan 3) tidak terdapat interaksi antara model pembelajaran dengan self confidence terhadap kemampuan pemecahan masalah matematis. Hasil penelitian ini dapat dimanfaatkan guru untuk meningkatkan kualitas pembelajaran di kelas terutama dalam meningkatkan kemampuan pemecahan masalah matematis siswa.

Kata kunci: model contexctual teaching and learning (ctl), kemampuan pemecahan masalah matematis, self confidence.


Full Text:

PDF

References


Aisyah, Puri Nur, dkk. (2018). Analisis Hubungan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Dan Self Confidence Siswa SMP. Jurnal On Education, 1 (1).

Amir, Mohammad Faizal. (2015). Pengaruh Pembelajaran Kontekstual Terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Siswa Sekolah Dasar. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan.

Dini, Mentari, dkk. (2018). Pengaruh Self Confidence Terhadap Kemampuan Pemahaman Matematik Siswa SMP. Jurnal Silogisme, 3 (2).

Firmansyah, Amaliah. (2018). Pengaruh Model Pemelajaran Contexctual Teaching and Learning (CTL) Terhadap Kemampuan Komunikasi Matematis Berdasarkan Pengetahuan Awal Siswa Madrasah Tsanawiyah. JURING, 1(1).

Fitriana, Nurul, Muhandaz, Ramon dan Risnawati. (2019). Pengembangan Modul Matematika Berbasis Learning Cycle 5E Untuk Memfasilitasi Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Siswa Sekolah Menengah Pertama (SMP). JURING, 2(1).

Hendriana, Heris, Eti Roehati, Euis dan Sumarmo, Utari. (n.d.). Hard Skills dan Soft Skills Matematik Siswa (Bandung). PT. Refika Aditama.

Juliani, Aisha dan Norlaila. (2014). Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Dalam Pembelajaran Matmeatika Menggunakan Model Coperative Script. EDU-MAT Jurnal Pendidikan Matematika, 2 (3).

Kemendikbud. (2016). Peraturan Menteri Pendidikan Dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 21 Tahun 2016 tentang Standar Isi Pendidikan Dasar dan Menengah.

Laili, Husnul. (2016). Pengaruh Model Pembelajaran CTL dalam Meningkatkan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Siswa MTs Nurul Hakim Kediri Ditinjau dari Segi Gender. Jurnal Studi Keislaman Dan Ilmu Pendidikan, 5 (2).

Mawaddah, Siti dan Anisah, Hana. (2015). Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Siswa Pada Pembelajaran Matematika Dengan Menggunakan Model Pembelajaran Generatif (Generative Learning) Di SMP. EDU-MAT Jurnal Pendidikan Matematika.

Norhayati, Hasanuddin, dan Hartono. (2018). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Contexctual Teaching and Learning Untuk Memafasilitasi Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Siswa Madrasah Tsanawiyah. JURING, 1 (1).

Noviarni. (2014). Perencanaan Pembelajaran Matematika dan Aplikasinya (Menuju Guru yang Kreatif dan Inovatif ) (Pekanbaru). Benteng Media.

Putra, Harry Dwi, dkk. (2018). Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis dan Self Confidence Siswa SMP. SJME, 2 (2).

Reski, Reny, Hutapea, Nahar dan Saragih, Sehatta. (2019). Peranan Model Problem Based Leraning (PBL) terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis danKemandirian Belajar Siswa. JURING, 2 (1).

Sadat, Anwar. (2016). Implementasi Model Pembelajaran MISSOURI MATHEMATICS PROJECT Dalam Upaya Meningkatkan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis dan Self Confidence Siswa Madrasah Tsanawiyah. Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 2 (1).

Seswira, Yunita, dkk. (2018). Pengaruh Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Group Investigation Terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Ditinjau dari Motivasi Siswa Sekolah Menengah Pertama di Kampar. JURING, 1(1).

Suhandri dan Sari, Arnida. (2019). Pengembangan Modul Berbasis Kontekstual Terintegrasi Nilai Keislaman Untuk Meingkatkan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Siswa. SJME, 5 (2).

Yahya, Dianti dan Yulia. (2019). Penerapan Model CTL Dalam Pembelajaran Matematika Untuk Meningkatkan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Peserta Didik Kelad VII SMPN 1 Danau Kembar. Jurnal Math Educa, 3 (1).

Zakaria, Effandi. (2007). Trend Pengajaran dan Pembelajaran (Kuala Lumpur). Prin AD SDN BHD.

Zulkarnain, Ihwan. (2015). Kemampuan Pemecahan Masalah dan Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa. Jurnal Formatif.




DOI: http://dx.doi.org/10.24014/juring.v3i1.8896

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Juring (Journal for Research in Mathematics Learning)

Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau

 

Indexed by:

     

 

View My Stats

 

Flag Counter