Pembangunan Perangkat Lunak TrackL Music Sharing Pada Platform Android

Rizky Nugraha, Eko Budi Setiawan

Abstract


Mendengarkan musik pada sebuah perangkat mobile smartphone sudah menjadi bagian dalam kehidupan masyarakat seharihari, hal ini semakin diperkuat dengan meningkatnya pendengar musik pada sebuah perangkat mobile. TrackL Music Sharing adalah sebuah perangkat lunak yang berjalan pada perangkat mobile sehingga mudah untuk diakses dan dibawa kemana saja. Perangkat lunak yang dibangun menggunakan dua pemodelan, yaitu pemodelan terstruktur untuk sub sistem web Admin dan pemodelan berbasis objek untuk sub sistem mobile Pengguna. Platform yang digunakan sebagai pilot project untuk sub sistem mobile adalah android, dengan pertimbangan bahwa android saat ini memiliki pengguna paling besar di dunia. Berdasarkan hasil pengujian menggunakan metode pengujian alpha dan beta dapat disimpulkan bahwa perangkat lunak TrackL Music Sharing telah membantu pendengar musik untuk memperoleh informasi Trending Music, bergabung dalam sebuah Music Circle, dan saling merekomendasikan musik pada sebuah playlist yang berdasarkan Music Circle.

Full Text:

PDF

References


A. W. Savitri, “Survei: Mendengarkan Musik & Radio di Smartphone Terus Meningkat,”[Online].Available:http://techno.okezone.com/read/2013/08/15/57/849845/survei-mendengarkan-musik-radio-dismartphone-terus-meningkat.

I. Lunden, “Kantar: Android Accounted For 70% Of Smartphone Sales In Q4, But Samsung Is Now “Under Real Pressure,” January 2014. [Online]. Available: http://techcrunch.com/2014/01/26/kantarandroid-sales-in-q4-grew-in-all-bigmarkets-but-leader-samsung-now-underreal-pressure.

I. Sommerville, "Software Engineering, Eight Edition ed," Addison Wesley, 2007.

M. Soeharto, “Kamus Musik Indonesia,” Jakarta, Gramedia, 1978.

R. B. P. Annesi, “Audio Feature Engineering for Automatic Music Genre

Classification,” Paris, Pittburgh, 2007.

I. Rez, Music Records Indie Label, Bandung: Dar! Mizan, 2008.

I. Nuraida, “Manajemen Administrasi Perkantoran,” Yogyakarta, Kanisius, 2008.

K. Abdul, “Pengenalan Sistem Informasi,” Yogyakarta, Andi , 2002.

Indrajani, “Analisis dan Perancangan Sistem Informasi Card Management,” Berbagai Makalah Sistem Informasi dalam KNSI 2009, vol. Indonesia: Informatika, p. 15, 2009.

R. Schwarz, P. Dutson, J. Stelee and N. To, The Android Developer's Cookbook, 2nd ed., New York, United States: AddisonWesley, 2013.

I. Google, "Introduction to Android," [Online]. Available: http://developer.android.com/guide/index.html.

I. A. Bureau, “User Generated Content, Social Media and Advertising,” User Generated Content, Social Media and Advertising, pp. 1-5, 2008.

J. Simarmata, Rekayasa Web, Yogyakarta: ANDI, 2010.

json. org, “json org,” 2014. [Online]. Available: http://json.org/json-id.

H. J. R. G. Shelly, Systems Analysis and Design, Boston: Course technology cengange learning, 2010.

H. Divayana, Konsep OOAD, Jakarta: Eresha, 2010.

J. Hermawan, Analisa Desain & Pemrograman Berorientasi Objek dengan UML dan Visual Basic.NET, Yogyakarta: Andi, 2010.

K. H. d. R. Miles, Learning UML 2.0, United States of America: O'Reilly, 2006.

S. M. P. P. H. E. T. Ruseffendi, Dasar-dasar penelitian & Bidang non eksakta lainnya, Bandung: PT Tarsito Bandung, 2005.




DOI: http://dx.doi.org/10.24014/coreit.v2i2.2375

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




Creative Commons License  site stats  
Jurnal CoreIT by http://ejournal.uin-suska.ac.id/index.php/coreit/ is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.