Motivasi Dan Bimbingan Spiritual Untuk Sembuh Pada Penderita Stroke

Sirbini Sirbini, Nur Azizah

Abstract


Penelitian bertujuan untuk mendiskripsikan motivasi dan bimbingan spiritual untuk sembuh pada penderita stroke khususnya yang ada di Desa Padangsari Majenang Cilacap Jawa Tengah dengan berinteraksi dan dengan mengunjungi langsung penderita stroke. Hasil penelitian menunjukan bahwa penderita stroke menjadi lebih optimis sembuh dan mampu memiliki respon motivasi spiritual untuk sembuh. menunjukkan respon yang baik. Bentuk bimbingan spiritual yang diberikan kepada penderita stroke diantaranya motivasi, memberikan sugesti positif, support atau dukungan, dan edukasi dalam menjalankan ibadah selama sakit, seperti memberikan tuntunan tatacara shalat, tayamum beserta prakteknya, doa dan dzikir secara terus menerus, sehingga penderita stroke mampu mencapai motivasi spiritual untuk sembuh.


Keywords


Motivasi Spiritual Bimbingan Spiritual dan Penderita Stroke

Full Text:

PDF

References


A’la, M. A. Z. N. (2017). Penerapan Sholat Tahajud terhadap Penderita Stroke diKlinik Rumah Sehat Avicenna, Desa Tempurejo Kecamatan Pesantren Kota Kediri. Spiritualita: Journal of Ethics and Spirituality, 1(1), 55–68. https://doi.org/https://doi.org/10.30762/spr.v1i1.641

Aprianda, R. (2019). Stroke: Don’t Be The One. Retrieved from https://pusdatin.kemkes.go.id/folder/view/01/structure-publikasi-pusdatin-info-datin.html

Curriera, J. M., Fostera, J. D., Witvlietb, C. vanOyen, Abernethyc, A. D., Lunab, L. M. R., Schnitkerd, S. A., … Carter, J. (2019). Spiritual struggles and mental health outcomes in a spiritually integrated inpatient program. Journal of Affective Disorders, 249, 127–135. https://doi.org/https://doi.org/10.1016/j.jad.2019.02.012

Dharma, K. K., Parellangi, A., & Rahayu, H. (2020). Religious Spiritual and Psycososial Coping Training (RS-PCT) Meningkatkan Penerimaan Diri dan Efikasi Diri pada Pasien Paska Stroke. Jurnal Keperawatan Silampari, 3(2), 520–533. https://doi.org/https://doi.org/10.31539/jks.v3i2.1147

Haia, A. H., Franklina, C., Parkb, S., DiNittoa, D. M., & Aurelio, N. (2019). The efficacy of spiritual/religious interventions for substance use problems: A systematic review and meta-analysis of randomized controlled trials. Drug and Alcohol Dependence Volume 202, 1 September 2019, Pages 134-148, 202(1), 134–148. Retrieved from https://doi.org/10.1016/j.drugalcdep.2019.04.045

Lazenby, M. (2018). Understanding and Addressing the Religious and Spiritual Needs of Advanced Cancer Patients. Seminars in Oncology Nursing, 34(3), 274–283. https://doi.org/https://doi.org/10.1016/j.soncn.2018.06.008

Lifshitza, M., Elkc, M. van, & Luhrmann, T. M. (2019). Absorption and spiritual experience: A review of evidence and potential mechanisms. Consciousness and Cognition, 73. Retrieved from https://doi.org/10.1016/j.concog.2019.05.008

Nursalam, K, N. D., Misutarno, & S, F. K. (2008). Asuhan Keperawatan pada Pasien Terinfeksi HIV/AIDS. Jakarta: Salemba Medika.

Ridho, M. H. (2018). Bimbingan Konseling Spiritual terhadap Pasien Rehabilitasi Napza. Jurnal Studia Insania, 6(1), 036–048. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.18592/jsi.v6i1.1914

Satriah, L. (2008). Pendekatan spiritual dalam konseling (konseling spiritual). Irsyad : Jurnal Bimbingan, Penyuluhan, Konseling, Dan Psikoterapi Islam, 1(I), 5–14. Retrieved from https://jurnal.fdk.uinsgd.ac.id/index.php/irsyad/article/view/312

Sholeh, M. (2007). Terapi Sholat Tahajud. Bandung: PT Mizan Publika.

Sitepu, N. F., Asrizal, A., & Lufthiani, L. (2019). Efektifitas Metode Konseling Spiritual Terhadap Motivasi Pasien Kanker dalam Menjalankan Kemoterapi. Jurnal Perawat Indonesia, 3(3), 175–182. https://doi.org/http://dx.doi.org/10.32584/jpi.v3i3.394

Styana, Z. D., Nurkhasanah, Y., & Hidayanti, E. (2016). Bimbingan Rohani Islam dalam Menumbuhkan Respon Spiritual Adaptif bagi Pasien Stroke di Rumah Sakit Islam Jakarta Cempaka Putih. Jurnal Ilmu Dakwah, 36(1), 45–69. https://doi.org/10.21580/jid.v36i1.1625

Sugiyono. (2009). Metode Penelitian Pendidikan: pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Suseno, M. N. (2012). Motivasi Spiritual dan Komitmen Afektif pada Karyawan. Jurnal Psikologi, V(1), 31–43. Retrieved from https://www.e-jurnal.com/2015/09/motivasi-spiritual-dan-komitmen-afektif.html

Tamburian, A. G., Ratag, B. T., & Nelwan, J. E. (2020). Hubungan antara hipertensi, diabetes melitus dan hiperkolesterolemia dengan kejadian stroke iskemik. Indonesian Journal of Public and Community Medicine (IJPHCM), 1(1), 27–33. Retrieved from https://ejournal.unsrat.ac.id/index.php/ijphcm/article/view/27240

Tanti Suryawantie. (2019). Pemenuhan Kebutuhan Dasar Spiritual pada Pasien Stroke Pasca Akut di Ruangan Cempaka RSUD dr. Slamet Garut Tahun 2019. Jurnal Keperawatan Dirgahayu (JKD), 1(2), 26–31. Retrieved from http://jkd.stikesdirgahayusamarinda.ac.id/index.php/jkd/article/view/70

Umah, K., & Irawanto, D. (2019). Motivasi Spiritual Meningkatkan Kepatuhan Minum Obat ARV pada Pasien HIV / AIDS ( Spiritual Motivation to Improve ARV Drug Compliance in HIV / AIDS Patients ). Journal of Ners Community, 10(2), 251–263. Retrieved from http://journal.unigres.ac.id/index.php/JNC/article/view/919




DOI: http://dx.doi.org/10.24014/ittizaan.v3i2.10669

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2021 Sirbini 1717101086

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

 Indexed By:

  



Creative Commons License

Al-Ittizaan Journal is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

 site stats

View My Stats